SITE STATUS
Jumlah Member :
253.409 member
user online :
1469 member
pageview's per day :
Over 100.000(!) page views
Kalkulator kesuburan
Masukan tanggal hari pertama bunda mengalami menstruasi

Blog -- Cari: apa yang harus dilakukan jika badan lema



Blog posted by

Blog posted on 17-10-2008
Alhamdulillah....Tidak terasa usia kehamilanku sudah menjelang minggu ke 33. Subhnallah banyak hal yang luar biasa yang saya alami. Alhamdulillah atas segala nikmat yang Allah berikan pada saya dan suami yang bersama-sama dengan mengucap bismillah menjaga amanah Allah.

Trimester I, dihiasi dengan mual, muntah dan gusi berdarah yang menjadikan saya untuk kuat dan sabar dalam



Blog posted by

Blog posted on 12-06-2014
Halo bunda :)

Setelah melahirkan, wanita mengalami banyak perubahan dalam hidupnya. Biasanya menjadi lebih kompleks dan lebih sibuk karena banyak hal yang harus diurus;

Dari mulai merawat bayi kecil, menyesuaikan diri dengan ritme kehidupan yang baru, mengatur waktu agar bisa mengurus anak dan suami, hingga menghilangkan berat badan ekstra yang didapat



Blog posted by

Blog posted on 07-09-2012
Menurut perhitunganku, usia kehamilanku 31 minggu. Eh, setelah dilakukan USG, ternyata usia kehamilanku udah 34 minggu. Wew, selisih 3 minggu. Perkiraan berat badan memang sudah masuk usia 34 minggu. Kenapa ada selisih seperti ini ya? Ya sudahlah, berarti aku harus mulai siap siaga menanti kehadiran babyku tersayang.
Oh ya, karena kukira usia kehamilanku baru 31 minggu sehingga de'dek



Blog posted by

Blog posted on 06-10-2016
Melahirkan bayi dengan berat di atas normal sangat sulit. Bahkan, pada keadaan tertentu, dokter kandungan akan menyarankan agar ibu tersebut melakukan persalinan melalui operasi caesar saja. Karena dikhawatirkan jika dilakukan persalinan normal, ibu atau janin bisa tidak bisa diselamatkan.

Tentu resiko seperti itu tidak ingin ibu alami. Sebisa mungkin ibu bisa sehat dan bayi



Blog posted by

Blog posted on 03-11-2008
Alhamdulillah segerrr banged, tiap pagi jalan kaki dengan jarak yang cukup memadai. Terkadang keliling komplek dengan jarak yang cukup panjang bagi bumil hehehe. Seger...badan jadi lebih lentur dan nafas panjang. Begitupun senam hamil dilakukan. Alhamdulillah segerrrr..... Banyak sekali variasi gerakan senam hamil. dan tutor nya ngasih tahu banged tujuan dari setiap gerakan, terus selesai senam



Blog posted by

Blog posted on 29-02-2008
Cinta bukanlah hal yang PASIF ataupun pengalaman yang spontan
Cinta untuk selamanya NGGA AKAN PERNAH begitu saja terjadi!
Kita ngga akan bisa MENEMUKAN cinta yang selamanya
Kita harus MENGUSAHAKANNYA dari hari ke hari.

Karena cinta itu BUTUH waktu, usaha, dan energi.
Dan yang paling penting, cinta itu butuh sikap BIJAK
Kita harus tahu benar APA



Blog posted by

Blog posted on 26-04-2016
Konsultasi kehamilan akan membuat ibu semakin tahu bagaimana perkembangan janin di dalam kandungan. Namun, bukan berarti ibu hanya mendapatkan informasi secara searah dari dokter saja. Ibu juga harus memberikan pertanyaan dan juga nasehat kepada dokter kandungan. Yang jelas, lakukan komunikasi dua arah di mana saat konsultasi ibu tidak hanya pasif menerima informasi saja tapi juga harus



Blog posted by

Blog posted on 01-06-2016
Hai, Bunda! Menyambut kehadiran buah hati yang akan segera lahir tentu menjadi kebahagiaan tersendiri apalagi jika si kecil adalah yang pertama lahir dalam keluarga. Biasanya, akan ada banyak persiapan yang harus dilakukan sebelum dan setelah si bayi lahir mulai dari segi asupan gizi dan kebersihan. Salah satu pengetahuan yang harus diketahui oleh para orang tua adalah cara memandikan bayi baru



Blog posted by

Blog posted on 10-06-2016
Banyak ibu hamil yang berhenti minum susu karena khawatir bayi dalam kandungan memiliki berat badan di atas normal sehingga mempersulit proses persalinan. Ketika kehamilan memasuki usia trimester ketiga atau bahkan tinggal menunggu hari persalinan, tidak sedikit ibu hamil yang tidak lagi minum susu.

Benarkah alasan tersebut?

Kekhawatiran tersebut cukup beralasan.



Blog posted by

Blog posted on 12-01-2016
Berat badan bayi bisa saja turun secara drastis. Hal tersebut sangat wajar. Hanya saja, banyak ibu yang khawatir terhadap hal tersebut. Mereka menganggap turunnya berat badan si kecil dikarenakan kurangnya asupan gizi sehingga kondisi kesehatannya menurun.


Memang anggapan tersebut ada benarnya. Hanya saja, ibu bisa langsung beranggapan turunnya berat badan sang buah



Blog posted by

Blog posted on 17-05-2016
Gizi ibu hamil berpengaruh sekali terhadap kesehatan janin di dalam rahim. Jika selama ini ibu hanya tahu bahwa kekurangan gizi akan mengakibatkan bayi lahir dalam keadaan cacat atau mengakibatkan keguguran, sekarang ibu akan semakin tahu ada beberapa resiko lain yang akan dialami oleh ibu hamil yang tidak mendapatkan nutrisi dalam jumlah yang dibutuhkan.

Informasi seputar



Blog posted by

Blog posted on 13-01-2016
Susu pertumbuhan anak itu bermacam-macam. Yang paling mendapatkan perhatian akhir-akhir ini adalah susu untuk anak yang rendah lemak. Dengan susu rendah lemak ini, banyak orang tua yang berharap berat badan anak yang over bisa teratasi. Berat badan sang buah hati bisa turun dan ia memiliki berat badan ideal sesuai usianya.


Sayangnya, tidak semua anak yang mengalami



Blog posted by

Blog posted on 27-04-2016
Cara memandikan bayi yang benar kadang masih sangat sulit untuk dilakukan. Terlebih bagi Bunda baru yang belum berpengalaman sama sekali dalam memandikan buah hati yang baru lahir. Meski sudah mengantongi beberapa tutorial tentang tata cara memandikan bayi , namun kadang masih sangat riskan dilakukan sendiri tanpa pengawasan langsung dari orang yang lebih paham bagaimana memandikan bayi



Blog posted by

Blog posted on 28-06-2016
Selamat ya bu. Karena bayi ibu sudah lahir. Ini tandanya tugas ibu dalam menjaga perkembangan janin sudah selesai. Akan tetapi, tugas baru menanti. Dan bahkan tugas berikutnya jauh lebih berat.

Ibu tidak perlu pikirkan tugas beratnya dulu. Yang harus ibu ketahui adalah apa saja hal penting yang urgent untuk dilakukan pasca kelahiran . Tentunya ada banyak hal yang harus ibu



Blog posted by

Blog posted on 28-11-2014
 

Pengetahuan akan Menghitung Usia Kehamilan masih banyak kurang dipahami oleh para ibu hamil.

Padahal hal ini merupakan hal penting untuk dapat mengetahui usia kehamilan yang sedang dijalani.

Dengan mengetahui usia kehamilan, seorang ibu hamil dapat mengetahui perkembangan atau pertumbuhan organ apa yang sedang terjadi pada janinnya,