Informasi : perlukah vaksin anti virus untuk ibu hamil


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : Vaksin untuk penyakit IPD (PCV)
Oleh :


"dok, kpn saat yg tepat untuk vaksin ipd mengingat anak saya umur 7,5 bln blm mendapat vaksin tersebut. terimakasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : cara mengobati virus rubella & bisakah hamil lagi
Oleh :


"Dear Dr tanti....saya ingin bertanya pada akhir bulan agustus 2013 kehamilan saya menginjak usia 4 bln, saya sakit panas tinggi 39,5 saya sempat di rawat disalah satu RS dibkz tnpa tau sakitnya. Bulan sept 2013 tepatnya tgl 3 saya hrus dikuret. Pada bln januari 2014 saya positif hamil lg dan pd saat usia kehamilan saya 11 minggu saya harus dikuret lg untuk ke 2 kalinya tepatnya tgl 3 maret 14 sebelumnya saya dikuret ke 2 saya disuruh dokter kandungannya untuk tes darah dan ternyata saya positif terkena virus rubella. hasil lab nya LgG anti rubella positif 85 & LgG anti CMV positif 42. Yg jd pertanyaan saya apakah saya bisa hamil lg? krna saya trauma 2x dikuret. Pertanyaan ke 2 apakah virus tsb bisa dihilangkan? bagaimana cara pencegahan dan penyembuhan virus tsb. mohon dijawab ya dok......terima kasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Vaksin IPD hanya diberikan 2 kali
Oleh :


"Siang Dokter, saya mau tanya bayi saya umur 7 bulan, minggu ini mau vaksin lanjutan IPD yg ke-3, tp kalau vaksin tersebut tidak saya lanjutkan boleh tidak Dokter? ada pengaruhnya untuk kekebalan tubuhnya tdk Dok? krn sudah trima 2X IPD dan sekarang tidak dilanjutkan? Maaf saya takut melanjutkan vaksin IPD tersebut krn saya baca berita di detik.com bahwa di Jepang ada 4 bayi meninggal setelah terima vaksin IPD tersebut dan di Jepang vaksin IPD di stop sementara. jd sebaiknya bagaimana ya Dokter? Dilanjutkan tp aman atau tidak utk bayi saya? apa saya stop saja, tdk berpengaruh utk kekebalan bayi saya kan? Terima Kasih Banyak Dokter"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Virus hepatitis
Oleh :


"Dok, apakah virus hepatitis bisa menyerang ibu hamil?apa tanda2 dan penyebab virus bisa menyebar ke ibu hamil? temen saya hamil 6 bulan meninggal, kata dokter terserang virus hepatitis. mohon info yang detail bagaimana cara menghindari virus tersebut?terimakasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Vaksinasi Saat Perencanaan Kehamilan

Sedia payung sebelum hujan. Itulah peribahasa yang mengungkapkan pentingnya sebuah perencanaan. Seperti misalnya perencanaan kehamilan. Sebelum hamil, Bunda perlu mempersiapkan ‘senjata’ untuk melindungi sang calon janin.

Perlukah Balita Diberi Imunisasi Varisela?

Berbagai jenis imunisasi telah dikenal dan diwajibkan di Indonesia. Namun, ada juga jenis-jenis imunisasi yang diwajibkan di suatu negara, namun hanya dianjurkan di negara lainnya. Salah satu jenis imunisasi yang termasuk kategori ini adalah imunisasi varisela.

Jangan Pandang Sebelah Mata Virus Influenza!

  Kebanyakan masyarakat kita menggambarkan flu sebagai penyakit ringan seperti pilek, batuk yang disertai sakit kepala dan sakit perut. Tidak heran bila kita berada pada urutan terendah penggunaan vaksin influenza di Asia Pasifik. Sebenarnya apa Virus Influenza (Flu) itu? Apa vaksin influenza dan seberapa perlu kita mendapatkan vaksin ini?



Tanya bidan
Subject : Perlukah sufor untuk anak
Oleh :


"Asslmkn. Salam kenal bu, sy punya anak usia 14 bulan, dan skrng sy hamil 2 bln. Slma 14 bulan ini anak sy tdk pernh diberi sufor hanya asi dan makan mpasi, anak sy jg tdk memiliki masalah dgn nafsu makan. Mau sy asi smp 2 thn, tp bnyak yg menyarankan tmbh sufor. Untuk skdar dketahui asi sy ttp lncar walau sdang hamil. Bgaimana sbaiknya bu, apakah perlu sufor atau tidak..? Trmksh atas jwbnnya"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : setelah mengkonsumsi postinor 2 timbul flek coklat
Oleh :


"halo dokter.. saya mau tanya.. bulan lalu saya mens tanggal 16 september.. lalu sekitar tgl 7 oktober saya mengkonsumsi postinor 2 setelah melakukan hubungan badan.. tgl 14 oktober keluar flek coklat sampe hari ini/ sudah 3 hari, apakah ini efek karena saya meminum obt tsb? perlukah sy minum obt pelancar haid? trimakasih..."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : keputihan saat hamil
Oleh :


"saya ketika kehamilan memasuki bulan 6 mengalami keputihan banyk.sehingga dilakukan tes lab.dan hasilnya banyak virus.kuman dan bakteri yg mengkontaminasi vagina saya. dokter memberikan saya obat canesten ibu hamil yg dimasukan kedlm vagina.serta obat minum yg hrs diminum oleh sy dan suami. tp sy dianjurkan minum obatnya jika usia kehamilan memasuki minggu ke 30. setelah memasukan obat kedlm vagina keputihan sy sembuh total.tidak ada tasa gatal ataupun keputihan lagi. hny saja sejak 3 hari lalu saya melakukan sex dng suami. keputihan itu kembali dtng dng rasa gtal. apa yg sebaiknya saya lakukan. dan kno itu bisa muncul kmbali??"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Imunisasi TT untuk ibu hamil
Oleh :


"Bu bidan, saya hamil 23 minggu namun belum imunisasi sama sekali yang diperuntukkan untuk ibu hamil. Berbahayakan ? I"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : Glucogen
Oleh :


"selamat pagi mba rachel apoteker, saya ingin mengonsumsi glucogen, biasanya sblm pake saya cari2 info dlu ksana kmari biar lbh sreg. sdh kita ketahui bahwa kandungan dr glucogen adalah L-Glutathion dan Collagen (ada jg vitamin dan mineral), saya googling2 L-Glutathion ini adalah anti-oksidan, dan saya googling2 lagi anti-oksidan ini tdk boleh sembarangan terkena cahaya ato udara luar krn bs terurai/menurunkan aktivitas dr anti-oksidan itu sndri. sedangkan dlm glucogen, L-Glutathion ini dikemas dlm minuman susu oleh karena itu saya agak ragu mau mengonsumsi glucogen ini, mohon pencerahannya dari mba rachel. terimkasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : KEHAMILAN DAN OBAT ALERGI
Oleh :


"salam kenal dok,mau tanya obat untuk alergi (biduren) apa ya? permasalahannya saya baru hamil 9 minggu, sebelum hamil saya setiap keluar alergi langsung minum obat,kalau tidak minum obat tdk bisa tidur krn merasakan dahsyatnya gatal2! karena posi2nya skrng sedang hamil jadi tdk berani minum obat alergi, meskipun menurut dokterobat tersebut tdk apa2 untuk dikonsumsi ibu hamil, tp msh muncul rasa takut untuk minum obat itu dok,,, apabila sy minum apa ada efek samping si kecil bsk ya dok? mhn penjelasannya. terimakasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Sunblock/sunscreen untuk ibu hamil
Oleh :


"Salam mbak rachel, ini kehamilan pertama saya setelah menanti setahun lebih. Jd suami sangat protektif terhadap bahan kimia apapun yg saya gunakan. Padahal saya tetap ingin menjaga kondisi tubuh dan kulit meski sedang hamil. Untuk wajah, sunblock apa yg aman digunakan oleh ibu hamil? Boleh mbak rekomendasikan merk nya? Oya, apakah ibu hamil boleh menggunakan deodorant dan juga lipstik?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : obat anti mual
Oleh :


"Met siangg saya mao tanya kl obat apa yah yang bs mengurangi rasa mual,kehamilan saya baru 8 minggu,.mohon bantuan yah terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori

  Informasi Terkait Tentang Kehamilan
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Kehamilan Anda :