"Siang dok...sy mau tnya berapa lama kehamilan bisa d ketahui,soal nya kemarin paqi saya tp hasil nya 2 gris,gris kedua buram,karna sya penasaran sya lngsung k bidan,tpi bidan nya bilang masii blum bisa d cek...bidan nya suruh 2 mnggu k sna lgi..sya udha 3minggu telat db dok...tlong d answer ya...trim's "
"selamat siang dok..
ini kehamilan ku yg pertama, menurut perhitungan bidan usia kehamilan ku sudah 2 bulan dan beberapa hari yang lalu aku menjalani USG tetapi dokter menyatakan detak jantung janin ku tidak ada dan ia menyatakan janin saya tidak tumbuh dan harus segera di keluarkan, keesokan harinya aku periksa ke bidan yg lain dan di periksa detak jantung janin ku juga belum terdengar ,saran dari bidan yg terakhir kita coba bulan depan untuk mendengar detak jantung kembali.
pertanyaan saya dok, sebenarnya di usia kehamilan berapa detak jantung janin bisa terdengar?? terimakasih dok saya sangat butuh jawaban dari dokter karena sangat gelisah dan takut "
"Siang dok, saya ingin bertanya, usia kehamilan saya pada saat ini 14 minggu, tapi masih belum keliatan buncit, biasanya perut keliatan buncit itu mulai usia kehamilan berapa bulan yaa?? *terimakasih sebelumnya"
"dok,,saya hamil sudah memasuki minggu ke 21 tapi kenapa perut saya masih kecil,,belum begitu terlihat besar,,,apakah saya harus melakukan USG agar tahu kondisi bayi dalam perut saya,,???kata bidan saya kurang makan padahal saya makan sudah banyak,,,"
Banyak orang bilang bahwa Ibu hamil (Bumil) itu seksi. Tetapi, tidak sedikit pula bumil yang merasa dirinya kurang menarik, apalagi seksi. Dengan perut buncit, muka berjerawat, kaki bengkak dan efek kehamilan lainnya, mana mungkin bumil bisa tampil cantik dan menarik?
Siapa bilang? Menjadi wanita hamil bukan berarti tidak bisa tampil cantik dan menarik. Jangan kuatir, berikut tips-nya untuk membuat Bunda tetap menjadi sorotan meski tengah hamil.
Mengetahui usia kehamilan merupakan salah satu hal yang penting selama menjalani masa kehamilan. Selain kita dapat memperkirakan tanggal kelahiran nanti, mengetahui usia kehamilan dapat membantu pemberian treatment yang tepat sesuai usia janin. Bunda juga dapat memantau tumbuh kembang janin selama dalam kandungan dan perubahan apa saja yang terjadi pada Bunda sesuai usia kehamilan.
Menjadi ibu hamil (bumil) bukan berarti tidak bisa tampil cantik. Kalau biasanya Bunda menggunakan beberapa produk kosmetik untuk merawat dan mempercantik diri, kini Bunda harus ekstra hati-hati. Karena beberapa bahan di dalam kosmetik dapat membahayakan janin.
"salam kenal sebelumnya, saya member baru di infobunda. Usia kehamilan saya sudah 11w, saat periksa ke bidan pada minggu ke 10 denyut jantung janin saya belum terdeteksi (mennggunakan fetal doppler lcd). Tetapi saat suami saya mendekatkan telinga ke perut dibagian kanan bawah terdengar samar2 bunyi detak jantung. Karena penasaran saya coba meraba perut dan saya merasakan ada yang berdenyut di perut bagian bawah saya, tiap jam denyut tersebut berpindah posisi. yang saya tanyakan, apakah bisa mendeteksi denyut jantung melalui rabaan perut??"
"bu bidan, kemarin ini saya sakit gigi lalu saya direkomendasikan untuk minum amoxcillin katanya itu aman buat bumil akhirnya saya minum tp setelah 2hr keluar keputihan ada yg kental dan cair sampai menetes, akhirnya saya stop.. pertanyaan saya, sebenarnya aman tdk sich amoxcillin bg bumil? trus ya kedua, kalau perut bagian bawah sk terasa nyeri itu normal ga ya bu? UK saya skrg masuk 20wk, terimakasih sebelumnya"
"Dokter.. Saya mo tanya, bolehkan hamil di tri semester pertama, bumil mengkonsumsi brand sari pati ayam? Sekarang saya hamil memasuki 7week, keterangan kemasan dikonsumsi mulai dari balita hingga manula. Apakah bumil termasuk aman jika mengkonsumsi? Ditunggu jawabannya. Terima Kasih"
"Diskusi ini datang pertanyaan Bunda : Herti Marlina
"Siang Bunda...,saya lagi hamil 3 bulan ( 12 minggu ) tp masih selalu morning sickness sampai usia berapa y habis mual-mual nya..?dan kalau malam susah tidur pada hal dari pagi sampai sore saya ngantor,kadang saya minta obat tidur dari Bidan apa bole y bunda? soalnya sudah berapa kali saya minum obat tidur dari bidan.Mohon jawabannya y Bunda..""
"bu saya hamil 23 minggu,,,sudah batuk lebih dari 1 minggu,batuky kdg bikin perut kram karna menekan",,,,saat awal batuk ke bidan di kasih obat intrasal,,,cuma dlm 1 minggu gk sembuh juga batuky,,,kemarin priksa lagi di ganti obat batuk Hufaxol,,apakah tidak apa" ganti" obat,,,dan obat batuk yg manjur untuk ibu hamil apa ya?????
"