"Dok, saya sudah telat sekitar dua minggu. berdasarkan tes urine hasilnya negatif, tapi masih belum ada tanda2 akan mens. di sisi lain saya juga dikejar deadline untuk MCU yang di dalamnya mewajibkan rontgen. apa yang harus saya lakukan untuk memastikan saya hamil atau tidak, dok? Jujur saya takut untuk rontgen kalau2 ternyata saya hamil, dan berpengaruh ke janin."
"Dok, apakah masa awal kehamilan itu hanya bisa diketahui setelah terlambat menstruasi 1mggu kemudian?apakah tdk bisa dideteksi sebelum terlambat menstruasi?jika bisa bagaimana cara mendeteksi yang paling akurat?karena saya ingin cepat dapat momongan.mohon informasinya ya dok.!terimakasih"
"Dok, Sya ibu dr anak yg berusia 1 thn. stelah 2 bln melahirkan sya langsung KB IMPLANT, tp sejak saat itu sya mengalami haid trs menerus tiap hari, paling berhenti 1 minggu kemudian haid lg.gak banyak si Dok, paling cm dikit2, kalo gak ya bercak2 aja.
Apa yg harus sya lakukan Dok?
Apa perlu sya ganti KB sya?Berat badan sya jg gak bs naik Dok.
Makasih Dok…
"
"salam dok, sy mau tanya adakah efek samping untuk org yg baru pertama kali suntik colagen?
kiranya untuk dapatkan hasil warna kulit yg sesuai butuh waktu berapa lama ya dok?
mohon dijawab, thx. :)"
Mengetahui usia kehamilan merupakan salah satu hal yang penting selama menjalani masa kehamilan. Selain kita dapat memperkirakan tanggal kelahiran nanti, mengetahui usia kehamilan dapat membantu pemberian treatment yang tepat sesuai usia janin. Bunda juga dapat memantau tumbuh kembang janin selama dalam kandungan dan perubahan apa saja yang terjadi pada Bunda sesuai usia kehamilan.
Bayi Bunda berwarna kuning sejak lahir? Tak perlu panik dulu, Bun. Banyak bayi-bayi lahir dengan kondisi tubuh berwarna kuning. Meski begitu Bunda perlu juga mengetahui mana kuning yang berbahaya mana yang tidak supaya penanganannya tepat.
Kadang-kadang, begitu mudah untuk mengetahui apakah bayi atau balita kita mengidap alergi terhadap makanan atau tidak. Tanda-tanda alergi seperti yang telah dibahas minggu lalu seperti hidung berair, gatal-gatal, dan perubahan perilaku menjadi lebih rewel misalnya, dapat membuat bunda curiga bahwa anak terkena alergi. Namun, menentukan makanan apa tepatnya yang membuat anak alergi membutuhkan ketekunan tersendiri.
"Bu Bidan,biasanya paling lama kelahiran mundur berapa hari dari HPL?usia kehamilan saya 41 minggu tapi belum juga ada tanda-tanda mau melahirkan,apa yang harus saya lakukan?Mohon penjelasannya,Terimakasih"
"siang bu bidan
saya sedang hamil 31w,bu bidan saya bingung dengan perkiraan bbj yg di berikan oleh bidan saya, bulan kemarin waktu periksa di usia 27w berat badan saya 65 kg,tinggi fundus 28cm & perkiraan bbj na 2,4kg. seminggu setelah periksa saya memutuskan untuk USG, dari hasil USG menunjukkan klo bbj 1,1 kg.
Kemarin malam saya periksa. Berat badan saya tidak mengalami peningkatan tetap 65kg, tingi fundus turun 1cm 27cm & perkiraan bbj 2.3kg. bidan menyarankan untuk diet karbohidrat.
Yang saya tanyakan perhitungan / perkiraan bbj yg lebih akurat itu hasil perhitungan dari bidan atau hasil USG mengapa selisihnya banyak sekali? saya jadi parno kalau mau makan takut bbj dede'na gede. mohon solusinya
trimakasih"
"dok mau tanya..
Gimana cara taspack yg benar dan betul soalnya sy msh bingung dan apakah sebelum di taspack harus tidur dulu atau bgma? Dan jangka waktu minum air putih dan taspack itu selang berapa jam? Dan apakah obat asma berpengaruh pada hasil taspack..
Misalnya sy minum obat jam 3 subuh dan sy taspack jam 5 subuh, apakah hasil tesnya akan berpengaruh?
Obat asma yg sy mnum
Aminophilin
Preknidson
Salbutamol 2mg"
"mba aq mau tanya , awal april , aq priksa ke dokter kandungan , sy diberi obat ini : asthin force 400g ,, cefixime ,,
lalu untuk suami sy : interxanthin 200g ,,
sy priksa karan 3x priksa ke dokter hasil obatnya beda2 ,, sma hasil priksanya jg beda2 masih membingungkan ,, tolong info nya ,,"
"Diskusi ini datang pertanyaan Bunda : Herti Marlina
"Siang Bunda...,saya lagi hamil 3 bulan ( 12 minggu ) tp masih selalu morning sickness sampai usia berapa y habis mual-mual nya..?dan kalau malam susah tidur pada hal dari pagi sampai sore saya ngantor,kadang saya minta obat tidur dari Bidan apa bole y bunda? soalnya sudah berapa kali saya minum obat tidur dari bidan.Mohon jawabannya y Bunda..""
"saya hamil 18 minggu,kk ipar sy memberikan sy vitamin nulacta prolacta dan inlacta,apa perbedaan vitamin tersebut dan dosis minumnya berapa kali sehari?trimakasih"