Informasi : waspada terhadap bakteri e coli


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : Bakteri pada urine
Oleh :


"Selamat Pagi Dok Saya Ibunda dari anak bernama Nikeisha (22bln), Saya ingin menanyakan keadaan medis anak saya. Sudah 2minggu yg lalu anak saya mengalami susah buang air keci dan jika buang air kecil pasti menangis kencang, kemudian saya bawa kedokter dan di periksa Urinenya, ternyata hasilnya : kejernihan = agak keruh, Ph=5, dan bakteri=positif, saat itu diberikan antibiotik Osmycin dan untuk memperlancar pipisnya diberikan Lasix, kemudian saran dokter setelah antibiotiknya habis untuk tes urine kembali, hari ini (23/12/11) saya telah melakukan tes urine kembali dan hasilnya, kejernihan=jernih, Ph=5 dan bakteri=positif, semenjak anak saya mengalami susah pipis tersebut, dia tidak panas, rewel ataupun yg lainnya. dia seperti biasa aktif, ceria. kemudian untuk pipis yg menangis kencang hanya berlangsung 5hari setelah itu dia pipis kembali lancar dan sudah tidak menangis lagi sampai sekarang. yang saya khawatirkan dok, apakah bahaya dengan bakteri dari hasil urine tersebut, apa yang harus saya lakukan? Mohon Jawaban Dokter dari infobunda, Atas perhatian dan kerjasamanya saya ucapkan terimakasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Smoothing pasca operasi
Oleh :


"saya mei... satu bulan yg lalu saya operasi caesar... apa boleh saya smooting rambut??? apa ada pengaruh terhadap bekas luka sc saya"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Luka gigitan hewan
Oleh :


"Dokter Tanti, bagaimana cara menangani luka gigitan hewan saat hamil? waktu saya tidur (kebetulan pintu tidak tertutup rapat), tiba2 jari kelingking saya digigit hewan.Saya langsung bangun dan darah langsung tercecer ditempat tidur. Saya rasa, saya digigit tikus (walaupun hewan tersebut tidak saya temukan). Luka segera saya bersihkan dan saya beri antiseptik. Saya takut ada virus/bakteri yang sudah masuk ke dalam tubuh.Sebaiknya saya periksa ke dokter apa ya?saat ini saya hamil 28 minggu. mohon arahan dokter.terima kasih "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Radiasi HP vs bayi yangs edang menyusui ASI
Oleh :


"Dok, saya mau tanya apakah radihasi HP sangat pengaruh terhadap tumbuh kembang bayi saya? Bayi saya umur 4 bln dan saya saat menyusui sering menggunakan HP. Terima kasih dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Waspadai Wabah E.Coli yang Mematikan

  Bila Bunda mengikuti perkembangan kesehatan beberapa pekan terakhir ini Bunda pasti tak asing lagi mendengar kata E.Coli. E.Coli atau Escherichia Coli telah menggemparkan warga Eropa dan Amerika Serikat beberapa waktu terakhir. 

Waspadai Bakteri pada Pakaian

Di jaman yang serba cepat seperti sekarang ini, bukan hanya orang dewasa saja yang memiliki aktivitas yang padat. Anak-anak pun ternyata agenda hariannya cukup banyak. Dengan aktivitas yang padat termasuk di luar rumah, anak-anak akan mudah terekspos dengan bakteri. Bercak makanan, hewan peliharaan, atau bersentuhan langsung dengan orang lain bisa membuka kemungkinan lebih besar terkontaminasi bakteri.

Probiotik untuk Mendongkrak Kekebalan Tubuh Bayi Lahir Caesar

Yang alami selalu lebih baik. Begitu juga dengan cara kelahiran bayi. Penelitian telah membuktikan bayi yang lahir melalui bedah Caesar memiliki indikasi kekebalan tubuh yang lebih rendah daripada bayi yang lahir secara normal. Meski begitu, jika kelahiran secara bedah Caesar tidak dapat dihindarkan, kekebalan tubuh bayi dapat didongkrak dengan beberapa cara,



Tanya bidan
Subject : Hasil Lab infeksi saluran kencing saat hamil
Oleh :


"ibu bidan . saya sedang hamil 7 bulan dan saya melakukan pemeriksaan lab…adapun hasilnya HB: 12.4 LEUKOSIT: 17.200 HEMATOKRIT : 38 TROMBOSIT : 321.000 MCV: 76 MCH: 25 MCHC: 33 EOS: 2 STAB: 1 SEGMENT:78 LYMPHOSIT: 14 MONOSIT: 5 GLUKOSA DARAH ACAK : 86 URINE LENGKAP KEJERNIHAN : AGAK KERUH WARNA : KUNING MUDA BERAT JENIS : 1.015 PH : 5 PROTEIN : (+) KETONES : (+) SEDIMENT ERITROSIT : 2 -3 SEDIMENT LEKOSIT : 10-15 SEDIMENT EPITEL : 20-25 SEDIMENT KRISTAL : CA OXALAT (+) BAKTERI : (+) Mohon penjelasannya bu,,,,,,apakah berpengaruh terhadap janin saya,,,terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Keputihan Saat Hamil
Oleh :


"bu saya mau tanya keputihan saya cenderung banyak, sudah periksa dr kata dr masih wajar dan tidak ada indikasi jamur dan bakteri, uk kehamilan 15 w, warna keputihan putih kental tidak berbau, tapi jumlah nya terkadang banyak, saya jadi khawatir."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Pakai Baju Pelangsing Pengaruh ke KB IUD?
Oleh :


"Dok saya mau tanya , Teman saya memakai kb iud tapi teman saya sering pakai baju pelangsing akibatnya bahaya Ъќ dok atau tidak berpengaruh terhadap posisi terpasangnya iud di rahim kita?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Belum Imunisasi Hepatitis 3
Oleh :


"Anak sudah berumur 10 bulan, tetapi belum di imunisasi hepatitis 3. Terakhir imunisasi tgl 3/1/2014, apa yang saya harus lakukan terhadap anak saya?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : konsumsi natur e dan kb
Oleh :


"dok saya mau tanya, apakah ada pengaruhnya apabila saya mengkonsumsi natur e dengan kb saya, karena selama kb kulitku jd kusam dan sering jerawatan, karna saya kb 3 bulan sekali kalau sy minum natur e apakah berpengaruh terhadap kb saya?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Sunblock/sunscreen untuk ibu hamil
Oleh :


"Salam mbak rachel, ini kehamilan pertama saya setelah menanti setahun lebih. Jd suami sangat protektif terhadap bahan kimia apapun yg saya gunakan. Padahal saya tetap ingin menjaga kondisi tubuh dan kulit meski sedang hamil. Untuk wajah, sunblock apa yg aman digunakan oleh ibu hamil? Boleh mbak rekomendasikan merk nya? Oya, apakah ibu hamil boleh menggunakan deodorant dan juga lipstik?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Vitamin E/C dicampur ke handbody
Oleh :


"selamat siang Dokter. dokter, saya mau nanya nih. teman saya pernah cerita tentang vitamin E/C. dia mengatakan, karena suntik Vit C/E berbahaya terhadap ginjal, maka kakaknya membeli Vitamin tersebut di apotik (Vitamin C/E yang buat disuntikkan) danmencampurkannya kedalam handbody yang ia gunakan. nah, yang ingin saya tanyakan, apakah mencampurkan vitamin tersebut ke handbody sehari2 itu berbahaya ga dok? trus kira2 ada efek sampingnya kah? kalaupun tidak berbahaya, apakah nantinya bisa mencerahkan dan menyehatkan kulit?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : efek salep kloderma terhadap ibu hamil
Oleh :


"selamat pagi dok..istri saya punya alergi gatal2 dan sembuhnya pake salep kloderma..istri saya menggunakannya sudah lama sebelum hamil sampai sekarang..setelah tahu kalo kloderma tidak untuk ibu hamil, istri saya langsung berhenti menggunakannya..apa efek dari salep kloderma jika digunakan pada ibu hamil? apakah janin yg dikandung istri saya baik2 saja, mengingat istri sudah menggunakannya sejak awal hamil hingga mau masuk bulan ke-3? sekedar info komposisi dr kloderma yaitu clobetasol propionate 0.05% mohon penjelasannya dok.. terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori