Informasi : sakit perut yang berpindah pindah pertanda apa


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : Perut nyeri di kehamilan 12 minggu
Oleh :


"Selamat sore dok, saya mau nanya sewaktu memasuki kehamilan 12 minggu sampai menginjak kehamilan 13 minggu ini perut saya sering sekali nyeri terutama di perut kanan agak ke bawah, tapi tidak terlalu kontinyu hanya lumayan sering, dan sakitnya jg kadang-kadang berpindah-pindah setelah hampir seharian nyeri di perut kanan, nanti siang setelah makan pindah sedikit nyeri di kiri atau di tengah, atau di bawah tepat diatas kandung kemih. Apakah normal ya dok? atau perlu perhatian khusus? jadwal cek dokter saya masih kurang lebih 2 minggu lagi jadi saya agak2 kurang sreg kalau harus cek ke dokter kandungan saya sekarang. Terimakasih jawabannya dok."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Nyeri perut bawah dan tanda kehamilan
Oleh :


"dok q mau tanya...kalau daerah vagina nyeri n bagian rahim jg nyeri apa itu pertanda hamil...nyerinya seperti kalau mau hamil...wkt q hamil anak pertma seperti itu...dan kalau mmg itu pertanda hamil q sngt syukur alhamdulillah"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Diagnosa Placenta Previa apakah tidak bisa berpindah placentanya?
Oleh :


"Salam kenal dr.Tanti, sy mau tanya wktu itu sy USG diagnosa olh dokter bahwa kandungan sy placenta previa dgn usia kandungan sy 19w,dokter bilang tdk bs berpindah keatas placentanya dan tdk boleh kecapean krna bs pendarahan. sy mau tanya apakah kalau placenta previa itu tidak bisa mutar berpidah keatas ya dok? dan sy kerja jaraknya yg lumayan jauh apakah bs membahayakan janin dok dgn beraktifitas berlebihan? lalu apa yg hrs sy lakukan dok, krena selalu jd kepikiran nantinya bgmana kl sudah besar kandungannya.mohon pencerahannya dok. terimakasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : dampak keguguran
Oleh :


"Salam hangat dari saya, semoga kita selalu diberi kesehatan. Dear Dokter, saya baru saja mengalami keguguran dg UK 6 minggu. dokter yang merawat mengatakan tidak perlu di kuret kemudian diberi obat agar rahim bersih. Pendarahan yang terjadi sekitar 10 hari kemudian saya kontrol kembali. beliau mengatakan tidak apa-apa jika ingin program kembali, dan tidak ada jeda untuk hamil. Maka setelah 3 hari pendarahan berhenti, saya memulai untuk program hamil bersama suami saya (sekarang sudah 2 minggu pasca pendarahan). tetapi beberapa hari ini dibawah perut saya sebelah kiri sering sakit.itu pertanda apa ya Dokter, apakah itu berbahaya? apakah mempunyai dampak untuk rahim saya? Terimakasih "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
25 Tanda Kehamilan

Hamil Atau Enggak yah�?? Penasaran�? Ingin tahu seperti apa biasanya gejala awal yang dirasakan oleh seseorang yang sedang mengandung.

Berikan Bakteri Sebagai Hadiah Terindah Untuk Si Kecil

Mungkin bunda akan bertanya-tanya mengenai maksud dari pernyataan judul tersebut. Bagaimana mungkin bakteri akan menjadi hadiah terindah bagi si kecil, sementara setiap kali berbicara mengenai bakteri, hal yang langsung terlintas dalam pikiran yakni berbagai penyakit dan hal-hal yang merugikan kesehatan lainnya. Namun, bunda tidak perlu merasa khawatir, karena bakteri yang dimaksud pada judul di atas yaitu bakteri baik atau lebih dikenal dengan sebutan probiotik.

Bila Bayi Muntah-Muntah

Selain diare dan dehidrasi, penyakit yang berhubungan dengan makanan dan sering menimpa bayi dan balita adalah muntah-muntah dan sembelit. Pada umumnya, beberapa penyakit tertentu seperti diare, flu dan batuk, juga diiringi gejala muntah-muntah.



Tanya bidan
Subject : Deteksi Denyut Jantung Janin
Oleh :


"salam kenal sebelumnya, saya member baru di infobunda. Usia kehamilan saya sudah 11w, saat periksa ke bidan pada minggu ke 10 denyut jantung janin saya belum terdeteksi (mennggunakan fetal doppler lcd). Tetapi saat suami saya mendekatkan telinga ke perut dibagian kanan bawah terdengar samar2 bunyi detak jantung. Karena penasaran saya coba meraba perut dan saya merasakan ada yang berdenyut di perut bagian bawah saya, tiap jam denyut tersebut berpindah posisi. yang saya tanyakan, apakah bisa mendeteksi denyut jantung melalui rabaan perut??"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Flek dan nyeri perut hamilkah?
Oleh :


"selamat malam bu maf saya maw tanya,ini khamilan yg tlah lama kami nanti,hpht saya 28 maret 2015,dkter tlah menyatakan + tp pas di usg blm terlihat apapun,yg saya rasakan,kmaren2 ada rasa nyeri perut bwah jg area panggul dan hr ini ada sedikit bercak kecoklatan,kira2 apakah itu normal bu,pertanda apakah itu bu?krena nyeri perut yg saya rasakan agak berlebihan. trimakasih ats infonya. "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Sering buang air kecil
Oleh :


"Aslm bu.. saya mau tanya nih..puting payudara saya udh 2hari ini kok sakit ya.terus saya juga sering banget bolak balik k wc cuma buat buang air kecil.itu pertanda apa ya bu.. makasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : perut bawah berdenyut, keram dan keputihan seperti putih telur
Oleh :


"Salam dok., Saya mau tanya seputar kehamilan, memang saya ini belum dalam keadaan hamil, namun perut bwah saya skit kadang ngilu di sebelah kanan dan kiri kalao saya duduk terasa ga enak bgt dok diperut bwah,dan akhir2 ini sya keputihan sprti putih telur yg elastis dok.,jdwl haid sy masih 5 hri lagi dok,. Sya mau tanyakan apakah yg saya rasa ini pertanda haid ataukah tanda hamil dok? Mhon diberi penjelas ya dok., Terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : sakit kepala tak kunjung reda
Oleh :


"Dear Mba Rachel, Saya sering mengalami rasa sakit kepala yang luar biasa. Apabila rasa sakit itu datang, terasa hingga ke mata (saya berkacamata dengan terdapat silinder). Yang saya hendak tanyakan adalah, suplemen apa yang aman dikonsumsi untuk meredakan rasa sakit kepala tersebut ?. Terima kasih atas informasinya. "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : gimana caranya mengatasi batuk yang berlebih saat hamil?
Oleh :


"Gimana yah caranya mengatasi batuk yang berlebih. Saat ini saya lagi hamil 5bulan saya sedang batuk yang sangat menyiksa sampai perut saya sakit saat batuk. Saya takut kenapa kenapa sama kandungan saya.. Mohon di jawab yah dok makasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : batuk saat hamil
Oleh :


"kandungan saya usia 6 minggu, tapi saya agak sedikit batuk berat dan kering, menyebabkan sakit pada perut saya kalau saya batuk,, saya mau tanya,,obat apa ya dok,yang cocok buat saya,, terima kasih.."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : saya pernah abortus / keguguran
Oleh :


"Permisi mbak, saya puspa, saya mau tnya, kemarin saya melakukan abortus secara sengaja, karna faktor ekonomi, saya abortus menggunakan obat yang bernama misoprostol yang cara memakai nya di masukkan ke dalam liang vagina, saya menggunakannya pada tanggal 27 feb 2014 jam 20.00 pada saat itu kandungan saya berumur 2bulan, saya menggunakannya sebanyak 2tablet, tp hanya sedikit kontaksi nya, lalu saya menggunakan 1 tablet lagi, dan pada saat jam 02.00-03.00 subuh saya merasakan sakit di bagian perut saya yang amat sakit, setelah itu saya mengalami pendarahan, dan beberapa menit kemudian ada gumpalan daraj keluar dan selang beberapa menit kemudian ada seperti telur sbesar sekepal tangan juga keluar, saya mengalami pendarahan sekitar 2-3jam, stlah beberapa hari saya mencoba tespack tetapi masih positive, dan stlah beberapa hari lagi saya mencoba Usg, dan kata dokter ada gumpalan darah dalam janin saya, jadi saya ingin bertnya obat apakah yang harus saya konsumsi untuk membersihkan janin? Trims"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori