"Selamat pagi dokter ,saya dapat referensi dari teman untuk promil,saya sudah menikah 3 tahun lebih dan dari teman saya disarankan untuk mencoba obat Fitonergi dan Fitogra, karena teman saya berhasil hamil memakai obat tersebut.gmn menurut dokter ?. trims buat masukannya."
"Dok,saat ini umur kehamilan saya memasuki minggu ke 23.selama ini sejak umur kehamilan +\- 13 minggu tiap malam saya selalu asthma n selalu konsumsi obat teosal setengah.yg ingin saya tanyakan,berbahayakah hal itu bagi janin saya.obat ato cara aman agar tidak konsumsi obat terus,gimana dok?terima kasih atas jawabany"
"saya tlah memakai kb iud slama -+ 3thn,keluhannya haid saya yg berkepanjangan,yg sekarang saya masih mengalami haid selama satu bulan.apakah itu normal dok?
karna saya sudah konsultasi ke bidan maupun ke dokter,dan jaeabanya sama karna hormon,dan hanya diberikan obat,tapi selama saya minum obat tersebut,pendarahannya berenti,tpi bila saya tidak minum obat pendarahannya keluar lagi??
kenapa ya dok???"
Daya tahan tubuh yang menurun terjadi ketika si kecil gampang jatuh sakit. Yang paling mencemaskan Bunda bukan hanya kondisi tubuhnya, tapi juga ketika bayi dan balita menolak ketika akan diberi obat. Hal ini tentu akan berdampak pada kesembuhannya. Untuk itu, diperlukan trik mengatasinya.
Saat hamil Bunda pasti menjadi lebih hati-hati, terutama dalam meminum obat. Karena tidak semua obat-obatan aman untuk ibu hamil. Tapi bagaimana kalau Bunda sakit dan harus minum obat? Berikut tentang obat-obatan yang perlu Bunda perhatikan saat hamil:
Masa kehamilan seharusnya tidak menghalangi keinginan kita untuk tetap menjalankan rencana liburan yang sebelumnya sudah direncanakan, hanya saja sebaiknya play safe. Kapan sebaiknya bepergian? Kita sebaiknya memperhatikan kondisi kita masing-masing, yang paling baik sih pada masa trimester kedua, karena kita sudah mulai menyesuaikan diri dengan situasi baru, kandungan juga sudah lebih kuat dan badan belum berat buat diajak bersenang-senang.
"Malam dok.....
Saya hamil 6W. Sering biduran hampir tiap hari selama sminggu kebelakang. Mnta tipsnya
Obat apa yang boleh saya gunakan. Selama ini hanya menggunakan bedak aja. Trimksih "
"Selamat siang..
Saat ini saya telah hamil 5 minggu,, dan oleh dikter kandungan, saya diberikan obat penguat kandungan premaston untuk diminum 1 x sehari (dikonsumsi selama 1 bulan).
yang mau saya tanyakan,, apakah premaston tersebut ada efek sampingnya apabila dikonsumsi terus menerus? berapa lamakah waktu yang tepat untuk konsumsi obat penguat kandungan ini? alhamdulillah sejauh ini saya tidak mengalami gangguan apapun dalam tahap awal kehamilan ini. terima kasih..
"
"salam dok, saya lagi hamil anak ke 2 ukuran 32 minggu. seminggu yang lalu saya demam suhu badan saya 37,4C. saya mengalami batuk kering yang membuat perut saya tegang dan tenggorokan gatal sekali. demam hanya dihari pertama, hanya saja batuk saya tidak hilang. selang 2 hari saya ke dokter kandungan. dokter memberikan saya obat batuk promedex dan antibiotik longcef cefadroxil 500mg (dosis 2x1). obat batuk saya habiskan selama 6 hari sedangkan antibiotiknya tidak saya habiskan hanya 7 tablet, karna batuknya tidak sembuh dan saya juga takut dengan informasi dari inet yang saya baca tentang antibiotik. selama 14 hari batuk saya mulai sembuh walaupun terkadang batuk. yang ingin saya tanyakan dok : 1. amankah obat batuk dan antibiotik yang saya makan bagi janin saya dokter? 2. apakah ada efek samping bagi janin saya? 3. apakah salah saya menghentikan antibiotik sebelum habis karena batuk yang tidak sembuh sembuh?. terima kasih dokter."
"Dear dokter yg terhormat
Mhon bantuannya dok, sy kemarin tgl 29/08/16 periksa kehamilan di bidan kemudian di kasih obat bundavin 1×1, selanjutnya tgl 3/09/16 sy ke dokter utk USG dan di kasih obat OSFIT-DHA 1×1. Sy saat ini hamil uk 15w, boleh kah kedua obat ini sy konsumsi bersamaan dok? Mhon percerahannya, tks"
"selama kehamilan sll minum obat sakit kepala dan skr usia kehamilan sy sudah 33 minggu apa ada pengaruh negatif buat bayi sy , terus terang sy sangat khawatir dengan bayi sy"
"Obat norelut apa bisa menunda mens ? Bagaimana cara meminumnya ? Saya ada rencana pergi perjalanan 20-24 juni 2014. Mens terakhir 18 mei selama 10 hari.mens teratur tiap bulan 28 hari. Saya ingin memnunda mens selama pergi. Tolong bsntuannya. Terima kasih."
"Bu saya mau tanya waktu kehamilan 6 minggu saya konsumsi benovit m dan folamil genio berbarengan selama 2 minggu. Ternyata benovit m kandungan vitamin a nya tinggi 10.000iu. Bahayakah buat janin?"
"dear dokter, saya periksa kehamilan di dokter kandugan, dan di beri obat folavit 400 mg, karena tidak puas dengan jawaban dari dokter tesebut, kemudian saya ke bidan dan diberi obat etabion(vitamin dan mineral) serta calcimef (Calcium lactate 500 mg). yang ingin saya tanyakan, apakah ke tiga obat tersebut dapat saya minum bersamaan? atau saya habiskan dlu dari salah satunya? dan mana yang paling baik kandungannya buat kehamilan saya? mengingat ini kehamilan kedua pasca keguguran. atas informasi dan saran dokter saya ucapkan terima kasih."