"perkenalkan nama saya Iis RM, saya mau tanya dok, anak saya 4th 9 bl JK laki2, kadang-kadang di mata sebelahkanannya keluar air mata, sebenarnya tidak ada keluhan yang dirasakan anak saya, namun kalau air mata itu kering kadang-kadang meninggalkan bekas (seperti belek). itu kenapa ya dok?apakah berbahaya?mohon penjelasannya. terima kasih "
"Selamat malam dokter,saya mau tanya apa ciri-ciri yg dirasakan perempuan yang mengalami sumbatan pada tuba falopi?apakah tetap mens tiap bulan?saya sudah 2,5 tahun menikah tp blm dikarunia anak.Pada hari ke 12 mens saya di usg vagina untuk mengetehui adanya sel telur,dari situ terlihat sel telur.Pada waktu itu dokter tak mengatakan adanya masalah pada rahim saya.yg saya tanyakan apakh usg vagina bisa mendeteksi adanya kemungkian sumbatan pada saluran telur?atas infonya saya ucapkan terimaksih"
"Dok...saya mau tanya skrang khan usia kandungan saya dah menginjak 18 minggu lebh 2 hri tp khoq saya belum bisa ngerasakan adanya gerakan dgn jelas,,,saya udah periksa k'dokter Tekanan darah saya 110/70, berat badan saya 50 kg naik 4 kg dari berat badan normal saya n katanya posisi bayi saya 1 jari d'bawah pusar....apa itu benar normal dok????
saya biasa hanya ngerasain kayak ada yg lengket2 d'prut saya....tolng jwab yach dok slx ini khamilan prtama saya jd saya khawatir....saya udah USG wktu usia kandungan saya 12 minggu..."
"Dok saya ibu hamil 4 bulan dan sudah beberapa hari ini mengalami batuk yang sangat sekali, sudah konsultasi ke dokter umum dan diberi OBH dan sampai saat ini masih batuk, apakah dapat menggangu janin yang ada didalam kandungan karna saat batuk terjadi goncangan di perut, dan obat yang baik serta aman buat ibu hamil sebaiknya apa ya..? terima kasih dokter atas informasinya serta jawabannya."
Saat sedang mengandung, seorang wanita kerap mengeluh karena mengalami beberapa gangguan kesehatan, seperti misalnya rasa mual yang sering muncul di pagi hari, diare, atau bahkan kesulitan buang air besar. Seringkali selera makan turut serta menyurut seiring dengan munculnya keluhan-keluhan tersebut. Ada pula ibu hamil yang merasa kehilangan selera makannya, padahal...asupan nutrisi selama hamil sangat menentukan kesehatan ibu dan janin, lho.
Pada masa kehamilan, Bunda akan merasakan nyeri pada perut bagian bawah, hal ini normal dirasakan, karena peregangan ligamen untuk menahan perkembangan rahim yang semakin membesar. Namun, nyeri perut bawah pada masa kehamilan dapat menjadi masalah yang serius, walaupun hal tersebut sangat jarang terjadi. Yuk, kita ketahui apa saja masalah serius yang menjadi penyebabnya.
Menjadi wanita hamil mau tidak mau harus memperhatikan apa yang Bunda konsumsi. Bunda tidak bisa lagi mengabaikan kebersihan dan juga nutrisi dari apa yang Bunda makan. Karena apa yang Bunda makan dapat dirasakan juga oleh janin Bunda. Tidak heran Bunda seringkali kuatir dengan apa yang Bunda konsumsi.
"Dear ibu bidan,
Saya seorang ibu yang mempunyai 3orang anak, yang terakhir batita usia 2bulan dan sedang menyusui saat ini. Yang mau saya tanyakan apakah ibu yang sedang menyusui bisa hamil? Sementara selama menyusui saya tidak menstruasi.
Dimohon jawabannya dan terimakasih sebelumnya."
"hello bu,,,,saat ini saya hamil usia 4bln,,,anak saya yang pertama usia 3,5th,,trus setahun yang lalu saya pernah keguguran,,,apakah kehamilan saya ini beresiko atau tidak,dan berapa jarak kehamilan yang ideal??"
"saat ini kehamilan saya 24minggu,sekarang saya merasakan rasa nyeri di perut sebelah kanan,area di bawah payudara,yang saya tanyakan apa memang semua ibu hamil merasakan seperti itu,atau memang ada penyebab yang lain.terima kasih."
"dear ibu bidan,
saya udah punya bayi yang berumur 3 bulan..
tapi sampai saat ini saya belum memasang KB karna saya takut efek nya ke badan, karna banyak yang bilang, kalo gak cocok pasang KB, kita bisa kurus ato gemuk banget.
apa bener itu bu?
dan apakah jenis KB yang cocok sama saya ya bu?
mohon jawabannya"
"Gimana yah caranya mengatasi batuk yang berlebih. Saat ini saya lagi hamil 5bulan saya sedang batuk yang sangat menyiksa sampai perut saya sakit saat batuk. Saya takut kenapa kenapa sama kandungan saya.. Mohon di jawab yah dok makasih"
"Selamat siang, saya mau tanya apakah ada obat yang aman untuk mengatasi mabuk perjalanan?
Mengingat saya sedang hamil muda saat ini.
Apakah obat seperti antimo berbahaya buah ibu hamil??
Mohon bantuan nya, soalnya sebentar lagi saya akan mudik dan pasti saya mabuk meskipun user saya ud dikasih koyo&minyak kayu putih.
Terima ksaih atas jawabanya.
"
"Dok, blhkah minun obat pelangsing dr dokter kecantikan dan akupuntur pelangsing untuk wanita yg sdng mngharapkan kehamilan tetapi blm tau sedang hamil atau tidak... utk gejalanya sdh dirasakan perut kram dan kl pg mual mual tp tdk muntah... mnrt dokter bgmn apakah akupuntur saya dan obat pelangsing dilanjutkan atw tdk... saya menginginkan kurus "
"Sore Dok saya ingin bertanya, Apakah Elkana aman diminum saat haid?
Saya tespek (+) tapi yang satu garis samar, dan di usg belum terlihat janin. beberapa hari kemudian keluar darah seperti haid dan ke dokter di tespek ulang sudah (-) lalu dikasih obat elkana. yang mau saya tanyakan amankah elkana diminum saat haid? Terima kasih Dok, Nadia (Jakarta)"