SITE STATUS
Jumlah Member :
253.400 member
user online :
3641 member
pageview's per day :
Over 100.000(!) page views
Kalkulator kesuburan
Masukan tanggal hari pertama bunda mengalami menstruasi

Rempah Angkak Bisa Menaikan Trombosit?




Dear Ayah dan Bunda,
Halaman Tanya Bidan ini diasuh oleh Bidan Yustianti, AMKeb yang saat ini aktif sebagai bidan di Rumah Sakit swasta di Jakarta.

Pada setiap pekan, kami akan memilih pertanyaan dari member Infobunda dan bagi pertanyaan yang terpilih akan dijawab kemudian ditampilkan di Infobunda.

Bila Anda memiliki pertanyaan umum yang berhubungan seputar kehamilan atau kelahiran, silahkan klik tombol dibawah ini.

Rempah Angkak Bisa Menaikan Trombosit?
Oleh :


dok saya mau tanya apa betul rempah angkak bisa menaikan secara drastis trombosit anak saya yg baru berumur 8bln,
dan apa efek samping nya, terima kasih
   
 
Bidan menjawab


Dear bunda Zurigz,

Angkak adalah beras putih jenis tertentu yang dibiakkan atau difermentasi dengan sejenis ragi khusus selama beberapa hari sehingga warna beras berubah menjadi merah. Demam berdarah, mengakibatkan jumlah trombosit turun akibat trombosit keluar dari aliran darah. Pada saat terkena demam berdarah, yang diperlukan adalah konsumsi cairan yang cukup, seperti air putih, susu, jus atau cairan lainnya. Untuk konsumsi angkak untuk bayi usia dibawah 1 tahun, sebaiknya tidak diberikan dahulu.


   
 
 


Bagaimana menurut Anda mengenai jawaban ini? Silahkan sampaikan komentar Anda.


Jika Anda tidak melihat kotak komentar silahkan refresh halaman