Halo bunda :)
Setelah melahirkan, wanita mengalami banyak perubahan dalam hidupnya. Biasanya menjadi lebih kompleks dan lebih sibuk karena banyak hal yang harus diurus;
Dari mulai merawat bayi kecil, menyesuaikan diri dengan ritme kehidupan yang baru, mengatur waktu agar bisa mengurus anak dan suami, hingga menghilangkan berat badan ekstra yang didapat selama kehamilan.
Nah, poin terakhir yang disebutkan: menghilangkan berat badan ekstra, sebenarnya menjadi poin paling penting dan paling utama. Banyak wanita ingin bentuk badannya kembali seperti sebelum melahirkan. Tapi kan ga seperti main sulap yang tiba-tiba langsung kurus dan mulus lagi.
Ada perawatan pasca melahirkan yang harus dilakukan. Sayangnya, dengan dalih kesibukan yang lain dan dengan alasan tidak punya budget khusus, maka perawatan diri akhirnya terlupakan. >.<
Jangan khawatir bunda, LiveOlive telah mengumpulkan beberapa cara mudah untuk mengembalikan penampilan pasca melahirkan tanpa harus menghabiskan banyak biaya. Penasaran apa aja? Yuk dibaca lengkapnya:
Jika bunda mengakses forum lewat android app info bunda, silahkan klik link ini : http://liveolive.com/post/view/1016-tips-hemat-merawat-diri-setelah-melahirkan
Jika bunda mengakses foum via PC//Laptop, silahkan klik link ini : Tips Merawat Diri setelah Melahirkan
Ditampilkan sebanyak : 1422