"Siang dokter...
dihari ke-3 umurnya anak laki-laki saya harus dirawat inap karena bilirubin tinggi yakni 19, setelah 4 hari kemudian menjadi 11. Sekarang di usianya ke-24 hari masih ada sedikit kuning di mata. Bagaimana cara untuk menyembuhkan lebih dan menetralkan bilirubinnya serta apakan betul tidak baik apabila bayi diimunisasi (bahaya)?"
"anak saya umur 11 bulan & dirawat inap di Rs 4 hari. disaat demam sudah turun dan tidak diare lagi badanya sangat lemas dan hanya tidur saja..padahal anak saya anak yg aktif..menurut dokter kenapa dengan anak saya...dan bagaimana cara menyikapinya?terima kasih"
"Ass dok..!
Anak saya berumur 1 th , tiap minggu sekali pasti demam misalnya hari rabu demam smpe hr jum'at nanti hari sabtu,minggu, senin dan selasa sehat dan hari rabu demam lagi kejadian itu berulang hampir 4 minggu ini, apa penyakit yg menimpa putriku yg sebenarnya dok? karena akhir april kemarin anak saya di rawat di RS karena Tipes, dan apa yang harus saya lakukan dok? jujur saya sebagai ibunya takut dan bingung , nanak saya di asuh o/ adik iparku mulai 25 maret '10 , sebelumya dia jarang sakit tapi setelah di asuh adik iparku jd sering sakit, thx"
"Permisi dok, kenalkan saya puspa, saya mau bertanya dok, kmrn saya keguguran tanggal 27 feb 2014 trus saya pendarahan, trus ada gumpalan darah dan ada juga keluar seperti telur sebesar sekepal tangan saya, lalu setelah beberapa hari nya saya mencoba tespack, tetapi di tespack itu muncul 1 garis yang terang, lalu seling beberapa waktu sekitar 10 menit ada 1 garis yg muncul lagi, tetapi garis nya itu tidak terlalu nampak, dan seperti buram-buram, lalu setelah beberapa minggu saya mencoba Usg kepada salah seorang dokter, dokter tersebut mengatakan bahwa beliau tidak bisa memastikan saya masih positiv hamil atau negative, karna dirahim saya ada gumpalan darah, seperti janin, tetapi itu belum bisa di pastikan bahwa itu janin atau bukan, jadi pertanyaan saya, sebenarnya saya ini masih positive hamil atau tidak? Jika tidak bagaimana cara membersihkan rahim saya, selain dg cara kuret
Dan apakah saya bisa mempunyai momongan lagi? Dan apakah disaat saya mendapatkan momongan, adakah efek untuk janin saya nanti?"
Selain hormonal dan non hormonal, masih terdapat jenis kontrasepsi lainnya, yaitu vasektomi (pria) dan tubekomi (wanita). Kontrasepsi ini digunakan oleh mereka yang sudah memutuskan untuk tidak memiliki anak lagi, dengan batasan usia tertentu (di atas 40 tahun) atau sesuai anjuran dokter. Secara awam, kontrasepsi ini dikenal sebagi pengikatan saluran sperma dan indung telur.
Keguguran merupakan kejadian yang membuat Bunda hamil terpukul, kecewa dan sulit dilupakan. Bayangan akan suara tangisan si kecil di rumah terasa sirna seketika. Tak heran, terkadang Bunda yang baru saja mengalami keguguran dapat berdiam diri di kamar selama beberapa hari untuk menenangkan diri.
"Assalamualaikum bu,
Saya Nova ingin bercerita. Semenjak pertengahan tahun 2015, saya pernah nggak haid 3bulan lebih dan saat mau cek ke dokter kandungan, saya kecelakaan sehari sebelumnya. Jadi setelah saya sembuh, saya langsung ke dokter kandungan,dicek rahimnya katanya nggak papa. Dan dokter bilang sy gak mens" karena perubahan hormon. Sy mengambil rawat jalan, dan diberi obat norelut setiap bulan diminum mulai tgl 4. Dan berangsur" membaik, namun sy pernah lupa telat sehari gak minum. Jadi dokter mengubah tgl minum jadi tgl 5 setiap bulan. Saya minum smpe 2016 bulan Maret. Setelah itu saya udah merasa mendingan, dan lancar. Sy udah gak melanjutkan lagi ke dokter dan minum obat norelut takutnya saya ketergantungan dengan obat. Nah, semenjak itu smpe sekarang udah kira" 40 hari saya gak menstruasi bu.. Apa yg hrus saya lakukan?? Apakah sy harus minum obat norelut lagi atau bagaimana? Mohon solusinya bu... Terimakasih... "
"Permisi mbak, saya puspa, saya mau tnya, kemarin saya melakukan abortus secara sengaja, karna faktor ekonomi, saya abortus menggunakan obat yang bernama misoprostol yang cara memakai nya di masukkan ke dalam liang vagina, saya menggunakannya pada tanggal 27 feb 2014 jam 20.00 pada saat itu kandungan saya berumur 2bulan, saya menggunakannya sebanyak 2tablet, tp hanya sedikit kontaksi nya, lalu saya menggunakan 1 tablet lagi, dan pada saat jam 02.00-03.00 subuh saya merasakan sakit di bagian perut saya yang amat sakit, setelah itu saya mengalami pendarahan, dan beberapa menit kemudian ada gumpalan daraj keluar dan selang beberapa menit kemudian ada seperti telur sbesar sekepal tangan juga keluar, saya mengalami pendarahan sekitar 2-3jam, stlah beberapa hari saya mencoba tespack tetapi masih positive, dan stlah beberapa hari lagi saya mencoba Usg, dan kata dokter ada gumpalan darah dalam janin saya, jadi saya ingin bertnya obat apakah yang harus saya konsumsi untuk membersihkan janin? Trims"