"Siang dokter, kl org hamil apakah boleh kerokan di punggung? krn ada yg blg boleh ada yg blg gak. yg boleh pun blg kl kerokan itu boleh hanya sebatas punggung bagian atas saja.. trima kasih atas jawabannya..."
"Dok saya mau tanya. Anak saya 2 tahun suka mencret (pdhl unt makanan masih saya yg memasak). Sudah dibawa ke dokter dan diberi obat tp masih mencret. Makan sudah dijaga. Apa boleh memberikan entrostop anak unt usia 2 tahun?
Atau mungkinkah karena susu formulanya dok? Anak saya minum susu PH Pro (Nan HA). Apa boleh susunya diganti? (Pdhl susu nan ha sudah rendah laktosa) dan misal boleh diganti, merek apa ya dok? Terima kasih"
"Dok saya mau tanya, sebulan kmrin saya operasi sesar,katanya ada yg bilang tidak boleh makan bakso,apa benar dok?dan saya mau tanyakn mknan apa saja yg tidak boleh d konsumsi pasca operasi SC,? Terima kasih"
Kebanyakan perempuan jadi ekstra hati-hati beraktifitas setelah tahu dirinya tengah hamil. Hati-hati tentu saja benar, tapi bukan berarti Bunda tidak boleh melakukan apa-apa termasuk berolahraga. Wanita hamil boleh saja kok melakukan olahraga, malah dianjurkan. dr. Martina Claudia, SpOG juga menyetujui pentingnya olahraga untuk wanita hamil. “Dengan berolahraga Bunda akan mendapat banyak keuntungan.” jelas dokter yang praktek di Siloam Hospital dan Eka Hospital.
Memasuki usia 6 bulan si kecil mulai mendapatkan makanan selain Air Susu Ibu (ASI). Makanan pendamping ASI (MPASI) diberikan untuk memenuhi kebutuhan gizinya, karena semakin besar usianya ia membutuhkan energi lebih, dan mengonsumsi ASI saja tidak cukup. Namun, Bunda harus cermat memperhatikan pemberian MPASI-nya.
Mungkin Bunda pernah mendengar larangan konsumsi durian bagi mereka yang tengah mengandung. Sebagian masyarakat mengatakan durian pantang bagi wanita hamil, tapi ada juga yang mengatakan tidak masalah asalkan tidak terlalu banyak. Lalu bagaimana yang sebenarnya, apakah wanita hamil diperbolehkan mengonsumsi durian? Jangan khawatir, pertanyaan itu akan segera terjawab setelah membaca artikel ini.
"slm dok...anak sy skrg berusia 10 bln.dah sy kasi tim atw nasi agk halus.prtnyaannya,lauk ap yg bgs buat si kecil.apa bnr klo dia g boleh mkn hati ayam dn kuah kaldu ceker ayam? dilema bun krn mertua blg spt itu.trimaksh"
"Dok,ak mau tanya apakah boleh meminum metformin dan ustrogestan secara bersamaan sebelum tidur? Jika tdk boleh.. Bagaimana seharusnya, karna ustrogestan di sarankan dokter pd malam hari. Metformin 2x 1hari."
"haloooo selamat bu bidan :)
mau nanya seputar kehamilan nih,
usia kehamilan saya kan sudah memasuki 10 minggu, apakah boleh ibu hamil itu luluran atau facial gitu bu ?
tks :)"
"hai mbak.. salam kenal. mau tanya nih katanya kalo masih menstruasi tidak boleh meminum obat folavit. terus setelah menstruasi kok masih keluar darahnya.. apa boleh minum obat folavit dan santa E?
Dan saat menstruasi apa boleh meminum obat santa E?"
"Bayi saya usia 4 bulan dok, disekitar lipatan" kaki tangan, paha, dan dada'y ada biang keringat, ada teman menyarankan jgn d beri bedak tp balur sj dg minyak keletik, tp di bbrp tabloid yg sy bca, jstru biang keringat tdk boleh d beri minyak krn lembab, bagaimana seharusnya dok? Dan apakah boleh dok bayi 4bln di berikan bedak salisil atau caladine cair? Trims dok"
"Selamat malam,, saya Amalia, mau tanya nih, kalo sedang memakai vitacid cream apa boleh menggunakan masker jeruk nipis? Misalnya hari senin memakai masker jeruk nipis, hari selasa memakai vitacid, hari rabu pakai masker, hari kamis pakai vitacid, begitu seterusnya,,, apa boleh? Terima kasih"