"Hi Dok. Saat ini saya sedang menyusui (asi-x), umur bayi 4 bulan kurang 1 minggu. Beberapa hari yang lalu saya mulai merasakan adanya benjolan di ujung payudara kanan. Benjolan yg sama juga ada di ujung payudara kiri, tetapi yang di sebelah kanan terasa lebih besar. apakah ini sesuatu yang umum atau kah berbahaya? apa yang harus saya lakukan agar benjolan mengecil? thanks dok."
"anak saya tadi malam tersedak,saya bawa ke ugd rsal,kata dokter jaga anak saya tdk apa2 tp saya kurang yakin akhirnya disarankan utk di foto rontgen,pertanyaan saya apakah dampak sinar rontgen terhadap anak saya yang usianya baru 43 hari?"
"selamat mlm dok, saya mau tanya tentang vitamin vica natal. Kebetulan saya sedang hamil kurang lebih usia kandungannya 12 minggu, saya berencana utk mengkonsumsi vit vica natal ( Armoxindo Farma ), komposisi nya : vit A 4000 iu, vit b1 2 mg, vit b2 2 mg, vit b6 800mcg, vit b12 2 mcg, vit c 50 mg, vit D 400 iu, niacinamide 10 mg, Ca carbonate 600 mg, Fe 50 mg, iodine 150 mcg.
apakah itu aman di konsumsi? jika saya simpan utk 3 bln misalkan, apakah itu aman dok? Ditunggu sekali jawabannya dok. Terima Kasih
"
Untuk orang yang tidak merokok, pasti sebal rasanya melihat seseorang merokok di samping kita. Terlebih lagi bila orang itu tidak peduli dengan orang-orang di sekelilingnya yang terganggu. Tahukah Bunda bahwa kita yang menghirup asap rokok dari perokok di dekat kita bisa terkena dampak tiga sampai lima kali lipat lebih berbahaya dibanding perokok itu sendiri. Lho, kok bisa? Lalu bagaimana dengan si kecil bila tidak sengaja menghirup asap rokok dari perokok aktif?
Beberapa Bunda mengeluhkan putra putrinya kerap kali menolak untuk menggosok gigi. Khususnya pada pagi hari dan malam menjelang tidur. Tentu saja penolakan ini ada penyebabnya. Salah satunya yang cukup signifikan adalah faktor kebiasaan. Kalau si kecil tidak dibiasakan membersihkan mulutnya sejak dini, tidak heran kalau kelak ia tidak merasa risih bila tidak menggosok gigi.
"Hi, bu.. 6 tahun lalu saya melahirkan dan ternyata dokter yg menangani memotong vagina saya sampai ke dubur dan jahitannya lepas. saya konsultasi dan beliau bilang jahit ulang nanti saja setelah melahirkan anak ke dua. namun saya ingin melanjutkan pendidikan dan sampai saat ini jahitan masih terbuka dan sangat mengganggu ketika haid. (darah mengalir sampai area dubur). yg ingin saya tanyakan, bisakah saya menjahit kembali jahitan ini setelah 6tahun berlalu dan apakah berbahaya? lalu berapakah kira2 biaya menjahit ulang jahitan yg terbuka ini melihat kondisinya yg sepertinya agak serius karna ruptur?trims saya menunggu jawabannya Bu .."
"Pagi Dokter,
perkenalkan saya devi, saya ingin menanyakan apakah endoskopi berpengaruh dengan program hamil?? krn dokter spesialis dalam menyarankan saya utk melakukan endoskopi krn sudah hampir 3 bln jika BAB mengeluarkan darah, baik secara menetes atau yg lainnya. mohon infonya dokter, terimakasih"
"Sore dok, sy fitri 25thn, sy sdh menikah dr bln november 2015, kmrn sy da USG ke dokter dan dokter blng kandungannya sehat dan tdk ada tnda penyakit apa2, tp dokter blng klo kandungan sy posisinya kebelakang, dan sy disuruh minum semacam pil KB untk teraturkan mens, apakan itu bahaya dngn rahim kebelakang?? Apakah sy jd susah untk pnya anak??? Mohon jawabannya dok. Terimakasih"
"dok,, mau tanya folavit kan obat kesuburan (promil) buat wanita.. trz ada gak dok yang buat pria yang bisa didapat di apotek tanpa resep dokter.. terimakasih.. "
"dok, mohon untuk dijawab karna sebelumnya penah coba bertanya dan blm ada jawaban.
saya msh merencanakan promil bulan ini stelah 2bulan menikah gagal +.
suplemen vitamin apaa yg bisa saya dan suami konsumsi dari apotek tanpa resep dokter ...?? terimakaih"
"Maaf,saya mau tanya obat apabuat anak saya usia 7thn,,dia pilek dan sering korek2 di bagian ujung hidung jadi mengakibatkan lecet dan agak ada pelebaran gitu,,,gimana caranya dan obatnya apa?
Terima kasih"
"Salam mbak rachel, ini kehamilan pertama saya setelah menanti setahun lebih. Jd suami sangat protektif terhadap bahan kimia apapun yg saya gunakan. Padahal saya tetap ingin menjaga kondisi tubuh dan kulit meski sedang hamil. Untuk wajah, sunblock apa yg aman digunakan oleh ibu hamil? Boleh mbak rekomendasikan merk nya? Oya, apakah ibu hamil boleh menggunakan deodorant dan juga lipstik?"