SITE STATUS
Jumlah Member :
253.409 member
user online :
2280 member
pageview's per day :
Over 100.000(!) page views
Kalkulator kesuburan
Masukan tanggal hari pertama bunda mengalami menstruasi
Pusat informasi - Sakit pinggang saat hamil


Sakit pinggang saat hamil
apa kabar dok...
bu Dr saya mo tanya, Usia kandungan ku uda 25w n kluhan saya adlh knap ya saat tidurn n mau ganti posisi miring kanan or kiri punggung smp paha saya srasa sakit n ngilu saat mau beranjak bangun juga...
Saya mrasakan kluhan sprti ini sejak usia kndungan ku dr 4 bln n smp dkrang
ap iti efek dr hamil or gimana dok!! Mohon jawabannya dok terimakasih
31 May 2014, 21:43
Dari : Lilik Ney Lestari

Jawaban
Hi Bunda,
Kami akan mencoba membantu menjawab pertanyaan Bunda dengan memberikan link kasus maupun artikel yang serupa dengan keluhan Bunda. Untuk kasus-kasus yang berhubungan dengan kegawatdaruratan (Emergensi) ataupun menyangkut keluhan fisik lain yang harus segera diobati, kami menyarankan untuk segera menghubungi dokter Anda.

Berikut ini jawaban dokter pada kasus serupa yang pernah di tanyakan oleh member "reagustin" yang berjudul "Ketegangan otot dan sakit kepala saat hamil" dengan pertanyaan : "Dokter Tanti yg baik, saat ini sy sdg mengandung 14w, pd awal2 khamilan sy tdk pernah merasakan pusing atau sakit kepala tp akhir2 ini kalo dipake berdiri sy merasa jantung berdetak lebih cepat dan rasanya kepala ikut berdenyut-denyut. Saat bangun tidur kepala sy jg sering pening tepatnya di sekitar ubun2, kdg terasa seperti ada saluran yg tegang di kepala sy dan terasa sakit kalo kepala digoyang2kan, ini jg membuat pundak dan leher saya tegang dan pegal. Dokter gangguan apkh yg sy alami ini? apkh ada hubgnnya dg kehamilan sy? ataukah krn sy stress & tegang? krn sy jg mempnyai gangguan kecemasan. mohon jawabannya Dok, thanks.".

dr. Tanti menjawab :
Dear Bunda,
Pada kehamilan terjadi berbagai macam perubahan mulai dari perubahan hormonal , perubahan sirkulasi darah juga fisik tubuh anda. ketegangan otot dan sakit kepala sering terjadi akibat banyaknya perubahan ini. Apakah bunda sudah melakukan kontrol pada dokter atau bidan anda? agar dapat terpantau dengan baik tekanan darah anda juga perkembangan kehamilan maka sebaiknya rajin kontrol kepada bidan anda. sebaiknya anda tidak perlu mencemaskan keadaan ini, namun bila sakit kepala sangat menganggu terutama anda memiliki gangguan kecemasan, sebaiknya anda berkonsultasi kepada dokter kandungan anda mengenai hal ini. Sampaikan keluhan anda dan mintalah penjelasan dengan jelas, agar anda tidak lagi mencemaskan mengenai hal tersebut di masa selanjutnya, demikian jawaban saya.
Link yang disarankan :
Jenis : Artikel
Jenis : Tanya Dokter
Jenis : Artikel
Jenis : Artikel
Jenis : Tanya Dokter
Jenis : Tanya Dokter


Wa : 0815 1708 4333