Ekstrak manggis
Ekstrak manggis |
Oleh :
|
 |
selamat sore Dok Tanti,
dok saya dengan astri, saya ingin bertanya. saat ini saya baru saja hamil, yang saya ingin tanyakan yaitu di payudara terdapat adanya benjolan dok. jika saya minum obat ekstrak kulit manggis (gracia) disaat saya sedang hamil,bagaimana dok? apakah boleh minum obat tersebut dan berpengaruh tidak terhadap kehamilan saya?
terima kasih dok...
selamat sore |
|
|
|
dr. Tanti menjawab |
 |
 |
Dear Bunda, Mengenai ekstrak buah manggis belum ada penelitian yang pasti dan menunjukkan keberhasilan dalam penggunaan ekstrak buah manggis untuk terapi pengobatan, demikian pula terhadap keamanan penggunaannya untuk ibu hamil dan menyusui. Bila Bunda ingin mendapatkan manfaat buah manggis maka dapat memakannya dalam bentuk buah segar dalam batas yang wajar.
|
|
|
|
|
Bagaimana menurut Anda mengenai jawaban ini? Silahkan sampaikan komentar Anda.
Jika Anda tidak melihat kotak komentar silahkan refresh halaman
|