Informasi : tips agar suami betah di rumah walau sedang hamil


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : Pilihan ber-KB
Oleh :


"Dok, saya mau tanya.. saya dan suami saya hubungan jarak jaun, suami saya bekerja di kalimantan, pulang cuti 3 bulan sekali, di rumah biasanya 3 minggu, nah saya setelah melahirkan tidak KB, takutnya sewaktu-waktu suami saya pulang saya sedang dalam kondisi yang subur, sebaiknya saya menggunakan KB apa ya Dok ? terima kasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Ibu hamil terkena cacar,berbahayakah bagi janin yang dikandung?
Oleh :


"Dok, usia kehamilan saya 20 minggu. Suami saya sedang terkena cacar air. Sedang saya lupa riwayat kesehatan saya, apakah pernah terkena cacar air atau blm? Yang ingin saya tanyakan, seberapa besar resiko atau bahaya terhadap janin yg di kandung jika ibu hamil terkena cacar air? Dan bagaimana cara pencegahannya, agar tidak tertular cacar air?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Siklus menstruasi dan ingin Hamil
Oleh :


"dok, siklus mens saya sebelumnya selalu datang setiap tgl 5 tapi bulan oktober kemarin saya mens tgl 8 dan bulan november ini saya telat mens saya kira saya hamil dan begitu saya testpack ternyata negatif, saya mens tgl 20. Apa ya penyebab mens menjadi tak teeratur ? dan apa tips agar cepat hamil, saya sudah menikah sejak 6 bulan dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : obat tambah darah
Oleh :


"Siang dok... Sy ibu rumah tangga, bbrp bln yg lalu sy sering merasa pusing, berkunang klo mau berdiri. Suami suruh sy konsumsi sangobion. Amankah dikonsumsi terus menerus??"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Peran Suami di Masa Kehamilan Bunda

Bunda yang sedang hamil akan mengalami banyak perubahan, baik dari segi tubuh maupun emosi. Perubahan ini membuat Bunda tidak nyaman bahkan menyebabkan stress. Untuk meringankan beban tersebut dukungan dan peran dari suami sangat membantu Bunda. Menurut penilitian dari Allina Hospital Clinics, AS keikusertaan pasangan secara aktif dalam masa kehamilan dapat menentukan keberhasilan Bunda dalam memberikan ASI kelak.

Tips untuk Ibu Hamil

Setiap wanita yang melakukan tes kehamilan pasti merasa gugup menunggu hasilnya. Namun, ketika garis kedua muncul, itu menandakan bahwa Bunda sedang hamil. Selama kehamilan, Bunda akan mengalami perubahan fisik dan emosional. Namun, dengan beberapa tips, Bunda dapat mengatasi perubahan tersebut dan tetap nyaman selama kehamilan.

Langkah Awal Mencapai Kehamilan

Hamil setelah melangsungkan pernikahan adalah impian sebagian pasangan suami istri. Terlebih lagi bila orang-orang terdekat terus menerus bertanya kapan kita mendapat momongan. Tetapi untuk sebagian pasangan, hamil ternyata tidak semudah yang dibayangkan. Dan masalah ini dapat membuat Bunda frustasi, tak percaya diri bahkan cenderung menyalahkan diri sendiri. Apakah ini yg dinamakan infertilitas? Sebenarnya apa sih infertilitas itu?



Tanya bidan
Subject : Robekan saat melahirkan lewat persalinan normal
Oleh :


"Dokter saya mau tanya, sebelum nya saat ini say Sedang hamil 32 minggu,gimana caranya ataupun tips agar saat melahirkan normal.kita tidak.mengalami robek..terima kasih dokter"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Janin Sungsang
Oleh :


"bu saya mau tanya kehamilan saya sdh memasuki usia 8bln,kmrn wktu usg bayi nya kepalanya msh d atas (sungsang) ada tips gak supaya kepalanya bisa muter ke bawah? apa ada hal2 yg tidak boleh dilakukan agar bayi posisinya tidak sungsang.thanks"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Ingin melahirkan normal
Oleh :


"assalamualaikum .. usia kehamilan saya sekarang ini sekitar 5bulan . saya ingin sekali bisa melahirkan normal nantinya dengan lancar . yang ingin saya tanyakan adakah tips-tips tertentu atau aktivitas dan maknan tertentu ? terimakasih wassalamualaikum"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : keluar Flek 9 hari setelah ovulasi (menurut tanggal ovulasi aplikasi android)
Oleh :


"Bu Bidan saya mau tanya, saya terakhir haid di bulan juli tgl 22 dan bersih tgl 26 juli 2015. menurut aplikasi masa kesuburan tgl 3-9agustus 2015. saya berhubungan intim dengan suami tgl 3 agustus dan tgl 8 agustus ( tgl 8 agustus adl tgl ovulasi menurut aplikasi yg saya download). tgl 17agustus sekitar jam 8.30 pagi ketika saya sedang bertugas P3K untuk upacara sebuah sekolah swasta. saya merasa ada yg keluar dari mrs V saya. saya check ketika sampai rumah ternyata flek yg berwarna coklat, kemudian tgl 18 agustus sudah darah yg keluar seperti menstruasi.. saya searching via inetrnet 6-10 setelah ovulasi flek datang karena implantasi embrio,. yg saya tanyakan apakah saya sedang hamil atau karena keadaan stres yg menyebabkan haid saya maju 5 hari dari perkiraan. sebelum flek perut saya seperti mengembang dan agak kram.. dan BAB saya kental. setelah flek saya mengalami susah BAB hingga hari ini tgl 18 agustus.. mohon penjelasannya"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : norethisteron
Oleh :


"dok,, sy mau tanya sirklus haid saya tidak teratur karena hormon tidak stabil , apabila sy konsumsi norethisteron amankah untuk sy?? .dan dengan haid yg teratur bisa lbh meningkatkan kesuburan?? .tips agar sy cepat hamil ap ya dok. .mhon infonya .terimaksih. "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Sunblock/sunscreen untuk ibu hamil
Oleh :


"Salam mbak rachel, ini kehamilan pertama saya setelah menanti setahun lebih. Jd suami sangat protektif terhadap bahan kimia apapun yg saya gunakan. Padahal saya tetap ingin menjaga kondisi tubuh dan kulit meski sedang hamil. Untuk wajah, sunblock apa yg aman digunakan oleh ibu hamil? Boleh mbak rekomendasikan merk nya? Oya, apakah ibu hamil boleh menggunakan deodorant dan juga lipstik?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : vitamin untuk perencanaan kehamilan
Oleh :


"Selamat siang..saya mau bertanya sekarang saya sedang percenaan kehamilan, vitamin/obat apa saja yang perlu dikonsumsi agar cepat hamil. terimkasih sebelumnya.. "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : PTU dan PROPANOLOL
Oleh :


" Pertanyaan ini datang dari Bunda charliaventiwahyuni " bunda ,,tolong dibantu info nya,, saya sedang gelisa.. beberapa hrni sy test pack hasil:POSITIF . tapi sjk 3bln blakang ini sy sedang mengobati sakit TIROID dileher saya ,skrg sy sedang konsumsi PTU dan PROPANOLOL,,, apa benar org yg sedang tiroid tidak blh hamil? yg klo hamil bs berakibat anaknya autis /cacat? tolong infonya bunda,,mksh""
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori

  Informasi Terkait Tentang Kehamilan
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Kehamilan Anda :