Informasi : senam hamil dilakukan sejak kandungan berapa bulan


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : Senam Kehamilan
Oleh :


"bu dokter usia kandungan saya 27 minggu apa waktu ini saudah cukup untuk saya melakukan senam hamil ? intensitas nya harus berapakali dalm seminggu ? trims .semoga bisa membantu ."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Bolehkah senam pasca caesar?
Oleh :


"dok,saya baru dioperasi caesar sekitar 5 bulan yang lalu.apa boleh melanjutkan senam fitnes(aerobik,kegel dan BL)lagi?adakah pengaruh buruk untuk kesehatan terutama jahitan bagian dalam? "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Minum air kelapa saat hamil
Oleh :


"saya mau bertanya sebenarnya air kelapa yang baik diminum untuk ibu hamil itu air kelapa hijau yg untuk obat ataw air kelapa muda dan sebaiknya boleh di konsumsi sewaktu usia kandungan berapa bulan dan berapa hari sekali meminumnya trimakasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Hamil Anggur apa yang harus dilakukan?
Oleh :


"usia kandungan sy 16 minggu 3hr, kmr sy diusg kata dokter harus dikuret, karena hamil anggur dan karena tidak ada detak jantung. Yang ingin ditanyakan apakah kalau memang belum ada detak jantung diminggu 16 brarti hamil anggur? apakah tidak ada kemungkinan lgi bayi berkembang? apa yang harus dilakukan ya dok, apa hrs segera dikuret atau menunggu 1-2 bulan untuk liat perkembangan bayi? terima kasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Rawat Payudara Sejak Hamil

Banyak wanita yang kuatir Air Susu Ibu (ASI)nya tidak akan keluar dan bentuk payudaranya tidak seindah sebelumnya.

Peran Suami di Masa Kehamilan Bunda

Bunda yang sedang hamil akan mengalami banyak perubahan, baik dari segi tubuh maupun emosi. Perubahan ini membuat Bunda tidak nyaman bahkan menyebabkan stress. Untuk meringankan beban tersebut dukungan dan peran dari suami sangat membantu Bunda. Menurut penilitian dari Allina Hospital Clinics, AS keikusertaan pasangan secara aktif dalam masa kehamilan dapat menentukan keberhasilan Bunda dalam memberikan ASI kelak.

Berbahayakah Ambeien Saat Hamil?

Beberapa Bunda penderita ambeien seringkali merasa khawatir saat hamil, terlebih lagi saat usia kehamilan telah memasuki bulan ketujuh. Bahkan sejumlah pertanyaan seputar penyakit ini sering muncul di beberapa milis ibu hamil, seperti; Apakah ambeien berbahaya untuk janin? Atau dapatkah seseorang dengan keluhan ambeien melakukan persalinan secara normal? Dr. Andon Hestiantoro, SpOG (K) dari Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo menegaskan kalau Bunda tidak perlu merasa cemas, karena pada dasarnya ambeien tidak berbahaya bagi janin.



Tanya bidan
Subject : Senam Aerobik saat promil
Oleh :


"Buk bidan yg cantik saya lg promil ni apa boleh saya senam aerobik ..apa bikin susah hamil atau bgus untuk promil ny?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Efek samping obat penguat kandungan (premaston)
Oleh :


"Selamat siang.. Saat ini saya telah hamil 5 minggu,, dan oleh dikter kandungan, saya diberikan obat penguat kandungan premaston untuk diminum 1 x sehari (dikonsumsi selama 1 bulan). yang mau saya tanyakan,, apakah premaston tersebut ada efek sampingnya apabila dikonsumsi terus menerus? berapa lamakah waktu yang tepat untuk konsumsi obat penguat kandungan ini? alhamdulillah sejauh ini saya tidak mengalami gangguan apapun dalam tahap awal kehamilan ini. terima kasih.. "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : keputihan saat hamil
Oleh :


"saya ketika kehamilan memasuki bulan 6 mengalami keputihan banyk.sehingga dilakukan tes lab.dan hasilnya banyak virus.kuman dan bakteri yg mengkontaminasi vagina saya. dokter memberikan saya obat canesten ibu hamil yg dimasukan kedlm vagina.serta obat minum yg hrs diminum oleh sy dan suami. tp sy dianjurkan minum obatnya jika usia kehamilan memasuki minggu ke 30. setelah memasukan obat kedlm vagina keputihan sy sembuh total.tidak ada tasa gatal ataupun keputihan lagi. hny saja sejak 3 hari lalu saya melakukan sex dng suami. keputihan itu kembali dtng dng rasa gtal. apa yg sebaiknya saya lakukan. dan kno itu bisa muncul kmbali??"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Kesuburan Kandungan
Oleh :


"Siang dokter, Saya seorg ibu, usia 34th, dg putri 1 usia 9th. Yg ingin saya tanyakan ttg kesuburan kandungan saya. Siklus haid saya normal teratur, hny jumlahnya pendek. 3hr berhenti dan biasanya keluar lg sedikit di hari ke-6. Sejak putri saya berusia 2th, saya tdk pernah lg melakukan KB tp saya bln hamil lg sampai skrg. Bbrp kali saya kunjungi dokter spesialis kandungan, beliau menyampaikan tdk ada masalah. Saya mohon sarannya utk tindakan yg lbh tepat."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : sya minum obat cytotec misoprostol ternyata sya hamil.
Oleh :


"Selamat siang dok, sya mau tanya dok, skarang kan usia kandungan sya sudah berusia 5bulan, sejak sya hamil berusia 2 bulan, sya bner2 gk tau klo sya lagi hamil, krna sya sering skali tidak beraturan haidny, dan sya coba minum obat cycotec misoprostol 2 butir, ternyata sya jga tisak keluar haid juga, tpi sya jadi hamil sampai sekarang ni dok,, yg jdi pertanyaan sya, bahaya ny ap y dok, karna sya sudah mengkonsumsi obat itu."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : efek salep kloderma terhadap ibu hamil
Oleh :


"selamat pagi dok..istri saya punya alergi gatal2 dan sembuhnya pake salep kloderma..istri saya menggunakannya sudah lama sebelum hamil sampai sekarang..setelah tahu kalo kloderma tidak untuk ibu hamil, istri saya langsung berhenti menggunakannya..apa efek dari salep kloderma jika digunakan pada ibu hamil? apakah janin yg dikandung istri saya baik2 saja, mengingat istri sudah menggunakannya sejak awal hamil hingga mau masuk bulan ke-3? sekedar info komposisi dr kloderma yaitu clobetasol propionate 0.05% mohon penjelasannya dok.. terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Morning sickness
Oleh :


"Diskusi ini datang pertanyaan Bunda : Herti Marlina "Siang Bunda...,saya lagi hamil 3 bulan ( 12 minggu ) tp masih selalu morning sickness sampai usia berapa y habis mual-mual nya..?dan kalau malam susah tidur pada hal dari pagi sampai sore saya ngantor,kadang saya minta obat tidur dari Bidan apa bole y bunda? soalnya sudah berapa kali saya minum obat tidur dari bidan.Mohon jawabannya y Bunda..""
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : prolacta DHA for mother
Oleh :


"dear bu rachel.... saya sedang mengandung anak pertama,Sekarang UK: 7 minggu 1 hari saya ingin menanyakan pada usia kehamilan berapa saya dapat mengkonsumsi prolacta DHA for mather ada yang bilang bulan ke-1 dan ada yang bilang bulan ke-16 terimakasih..."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori

  Informasi Terkait Tentang Kehamilan
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Kehamilan Anda :