Informasi : penyebab keluar flek cokelat dan terkadang darah pada pagi hari setelah telat menstruasi


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : Flek menstruasi terus menerus
Oleh :


"Dokter, saya mau tanya tentang flek yang selang seling. Tanggal 10 september saya menstruasi lalu selesai pada tanggl 17 september, namun tanggal 22 september keluar flek lumayan banyak selama 2 hari. Pada hari ketiga tidak ada flek lalu 2 hari selanjutnya saya flek lagi dok. Sekitar 4 bulanan ini tanggal menstruasi saya kurang teratur. Sebelum nya selalu tanggal 28/29. Tapi 4 bulan terakhir menjadi tanggal 2, menstruasi berupa flek tdk keluar darah tgl 6, lalu tgl 6 lagi dan akhirnya 10 september kemarin. mohon diagnosa dan langkah yg saya harus ambil selanjutnya bagaimana. Terimakasih banyak atas waktunya Dokter Tanti. "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Bercak darah sebelum menstruasi
Oleh :


"Dokter, saya mau tanya. saya pernah baca bahwa bercak darah sblum haid itu bagian dari tanda kehamilan. nah, sebelum datang masa haid saya sempat berhubungan dg suami , dan setelah itu ada bercak darah 2 titik. akhirnya saya memang telat haid. 3 hari telat saya tespec. namun negatif. 2 minggu lebih saya telat, eh si "merah" keluar. jadi bercak yang keluar sebelum haid itu darah apa ya dok? mhn jawaban dan penjelasannya trima ksih, dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Hasil positif tapi menstruasi
Oleh :


"Saya sekarng sudah telat 3 minggu..telat 3 hari saya tespek positif..tp pas telat 2 minggu keluar darah trus ke dokter katnya itu mestruasi biasa.. Tapi kok besoknya gak keluar lagi...akhirnya 3 hari kemuadian saya tespek lagi tetap positif dan jelas banget.Hari ini pas telat 3 minggu keluar darah lagi dan bnyak...Semua tanda2 hamil saya rasakan. Saya bulan Maret kmren habis keguguran karena janin tdak berkmbang..Masih trauma kejadian yg dulu......Menurut dokter saya memang hamil atau menstruasi biasa?...Trimakasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Masalah menstruasi
Oleh :


"Malam dok ,saya ingin bertanya .. wanita terkadang melakukan masturbasi .. begitu juga saya . Saya masi single ( belum menikah ) . Apakah melakukan masturbasi setiap hari dilarang ? Dan apakah melakukan masturbasi pada saat haid berbahaya ? Karena dr tanggal 22 des sampai sekarang haid saya tidak lancar . Kadang merah kadang cokelat dan berlendir. Juga tersendat-sendat . Sekitar 5 hari yg lalu saya memakai pembalut kesehatan anion. Keadaan saya berangsur membaik . Haid saya tinggal flek-flek cokelat . Namun ketika saya melakukan masturbasi . Haid saya muncul lagi . Tidak berbau amis namun merah maroon dan berlendir ? Apakah saya dalam keadaan yg berbahaya ? Apakah karena saya sering bermasturbasi sehingga haid saya menjadi tidak normal ? Saya tunggu jawaban nya dok . Terima kasih . Name changed to admin for privacy...team infobunda"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Siklus Menstruasi Pasca Melahirkan

Pasca melahirkan siklus menstruasi Bunda tidak teratur? Terkadang sebulan bisa menstruasi dua kali dan dalam tempo yang lama, terkadang tidak menstruasi sama sekali. Atau bahkan ada yang belum menstruasi hingga si kecil berusia 1,5 tahun. Hal ini tidak jarang membuat Bunda kuatir dan merasa ada sesuatu yang tidak normal. Jangan kuatir,Bun. Yuk, simak artikel berikut.

Mengenal Lebih Dekat dengan Menstruasi

Sebagai seorang wanita, kita perlu mengenal apa-apa saja yang dialami wanita. Salah satunya adalah menstruasi yang rutin datang sebagai 'tamu bulanan'. Meski telah mengalami menstruasi puluhan tahun, ternyata masih ada wanita yang bertanya seperti  "Menstruasi saya sedikit, normal tidak ya?", atau "Darah menstruasi saya menggumpal, itu penyakit bukan ya?". Mungkin masih banyak pertanyaan lain yang kita sendiri belum benar-benar menemukan jawabannya. Berikut beberapa pertanyaan dan jawabannya yang mungkin salah satunya adalah pertanyaan Bunda.

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN KONTRASEPSI HORMONAL

Seperti yang telah disampaikan pada artikel sebelumnya, bahwa kontrasepsi hormonal (progesteron) terkadang menimbulkan gangguan pada siklus menstruasi. Namun untuk lebih jelas mengenai kelebihan dan kekurangan alat kontrasepsi hormonal tersebut, dapat dibaca lebih jelas melalui uraian berikut ini.



Tanya bidan
Subject : flek setelah menstruasi
Oleh :


"maaf mau tanya, kemarin tanggal 19 jan - 26 jan saya menstruasi bu, selang 3 hari setelah menstruasi dan pada tanggal 4 feb. saya berhubungan badan dengan suami bu, dan pada tanggal 4 feb. sore di celana saya ada flek bu, apakah flek itu tanda kehamilan atau kah hanya menstruasi saya yang kemarin belum bersih bu ? tolong dijawab ya.. terimakasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : keluar Flek 9 hari setelah ovulasi (menurut tanggal ovulasi aplikasi android)
Oleh :


"Bu Bidan saya mau tanya, saya terakhir haid di bulan juli tgl 22 dan bersih tgl 26 juli 2015. menurut aplikasi masa kesuburan tgl 3-9agustus 2015. saya berhubungan intim dengan suami tgl 3 agustus dan tgl 8 agustus ( tgl 8 agustus adl tgl ovulasi menurut aplikasi yg saya download). tgl 17agustus sekitar jam 8.30 pagi ketika saya sedang bertugas P3K untuk upacara sebuah sekolah swasta. saya merasa ada yg keluar dari mrs V saya. saya check ketika sampai rumah ternyata flek yg berwarna coklat, kemudian tgl 18 agustus sudah darah yg keluar seperti menstruasi.. saya searching via inetrnet 6-10 setelah ovulasi flek datang karena implantasi embrio,. yg saya tanyakan apakah saya sedang hamil atau karena keadaan stres yg menyebabkan haid saya maju 5 hari dari perkiraan. sebelum flek perut saya seperti mengembang dan agak kram.. dan BAB saya kental. setelah flek saya mengalami susah BAB hingga hari ini tgl 18 agustus.. mohon penjelasannya"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : TP Positif tapi tidak hamil (haid)
Oleh :


"Bu Bidan, saya ingin bertanya sebelumnya saya ceritakan dulu kronologisnya. HPHT saya bulan lalu tanggal 14 Juli 2015 biasanya kalau haid maju 2 hari, sebulan berjalan tanpa ada gejala apapun sampai tgl 14 Agustus 2015 saya masih belum haid. Tgl 15 Agustus 2015 pagi saya coba testpack dan hasilnya 2 garis, yang satu samar. Saya sengaja tidak ke dokter karna saya nunggu telat 2 minggu dulu, sementara menunggu saya minum folavit, susu ibu hamil, dan saya menjaga asupan makanan serta berusaha tidak terlalu capek. Setelah telat 1 minggu, saya coba Testpack lagi dan hasilnya 2 garis sama terang. Setelah telat 2minggu, tgl 27 Agustus 2015 siang hari pukul 14.00 perut saya rasanya kaku nyeri dan tegang dan disertai flek coklat muda. Sampai malam hari saya merasa tidak kuat menahan rasa nyeri sampai berjalanpun sulit karena terlalu sakit namun flek sudah tidak ada. Pagi hari tgl 28 Agustus 2015 bangun tidur saya merasa nyerinya berkurang namun ada rasa mules, jam 7 pagi flek lagi. dan akhirnya saya ke RS. Disana saya test urine lagi hasilnya positif 2 garis. Ketika USG hasilnya masih penebalan dinding rahim. disuruh kembali lagi tgl 8 September 2015 sementara saya diberi obat penguat dan asam folat. Dan ternyata siang hari saya betambah mules, nyeri dan keluar darah banyak sekali seperti haid beserta gumpalan-gumpalan, saya tidak tahu apa karena tidak saya perhatikan. Dan seketika itu mules dan nyeri saya hilang. Sampai hari ini darah bersih sejak tgl 3 september dan saya tidak periksa lagi karena saya merasa tidak ada sesuatu yg aneh pada tubuh saya. 1. Menurut bu bidan apa perlu saya periksa lagi ke SPOG. 2. Mengapa testpack saya positif sedangkan ternyata saya haidnya terlambat 2 minggu padahal selama ini saya tidak pernah telat haid. ternyata testpack tidak akurat ya? 3. Apakah darah kemarin itu keguguran atau haid biasa bu bidan? Mohon jawabannya. Terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Bedanya Darah Flek dengan tanda hamil
Oleh :


"assalamualaikum bu bidan.. saya mau menanyakan bedanya darah haid sama darah/flek tanda hamil itu bagaimana? biasanya brp hari flek tsb keluar? terimakasih sebelumnya "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : maanfaat obat
Oleh :


"dear dok.. saya mau tanya.. saat konsul ke dokter krena keluar darah 1 mgu stelah haid disertai rasa nyeri diperut setiap darah mau keluar.. stelah diperiksa, ada kista 2cm.. tp dokter tdk blg apa2 dan hanya memberikan pil ini duphaston 10 mg tab 20s (1x 1 hari) dan kalnex 500 mg tab (3x1 hari).. obat ini apa fungsinya ya dok? Saya sudah minum 1 hari dan darah tdk keluar lg.. berarti kistanya ttp ada ya dok? Mohon bantuan informasi obat tsbt.. apakah mempengaruhi jadwal haid sy slnjutnya ato tdk.. terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : saya pernah abortus / keguguran
Oleh :


"Permisi mbak, saya puspa, saya mau tnya, kemarin saya melakukan abortus secara sengaja, karna faktor ekonomi, saya abortus menggunakan obat yang bernama misoprostol yang cara memakai nya di masukkan ke dalam liang vagina, saya menggunakannya pada tanggal 27 feb 2014 jam 20.00 pada saat itu kandungan saya berumur 2bulan, saya menggunakannya sebanyak 2tablet, tp hanya sedikit kontaksi nya, lalu saya menggunakan 1 tablet lagi, dan pada saat jam 02.00-03.00 subuh saya merasakan sakit di bagian perut saya yang amat sakit, setelah itu saya mengalami pendarahan, dan beberapa menit kemudian ada gumpalan daraj keluar dan selang beberapa menit kemudian ada seperti telur sbesar sekepal tangan juga keluar, saya mengalami pendarahan sekitar 2-3jam, stlah beberapa hari saya mencoba tespack tetapi masih positive, dan stlah beberapa hari lagi saya mencoba Usg, dan kata dokter ada gumpalan darah dalam janin saya, jadi saya ingin bertnya obat apakah yang harus saya konsumsi untuk membersihkan janin? Trims"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : obat
Oleh :


"hai mbak.. salam kenal. mau tanya nih katanya kalo masih menstruasi tidak boleh meminum obat folavit. terus setelah menstruasi kok masih keluar darahnya.. apa boleh minum obat folavit dan santa E? Dan saat menstruasi apa boleh meminum obat santa E?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : keguguraj
Oleh :


"Dear dokter, Hpht saya 12 desember 2014 dan bulan januuari saya periksa melalui usg trans vaginal positif hamil 2 minggu. Dokter lalu meresepkan utrogestan 100mg dan lactafar. 2 hari kemudian saya mengeluarkan flek dan tidak lama berdarah seperti menstruasi. Keesokannya saya ke dokter dan dokter menatakan janinnya masih ada. Ia lalu meresepkan obat bledstop dan utrogestan 200 mg. tapi sampai 3 hari saya masih mengeluarkan darah, apakah fungsi obat bledstop ya? Apakah mempengaruhi asi saya karena saya masih menyusui. Mohon bantuannya, terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori


  Informasi Terkait Getting Pregnant (Program Hamil)
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Getting Pregnant (Program Hamil) :