Informasi : kenapa hamil 3 bulan deyut jantung bayi sudah terasa


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

minggu ke-13 kehamilan
Perkiraan janin telah mencapai berat 50 gr dan panjang 9 cm.

Kehamilan di minggu 13 bunda mungkin akan merasakan nyeri di ulu hati, hal ini bisa terjadi terutama pada kehamilan pertama.

Rasa nyeri di ulu hati ini dapat disebabkan karena adanya perubahan hormon progesteron ataupun adanya perubahan secara fisik dari tubuh Bunda sendiri, yaitu dari membesarnya rahim bunda hingga menekan perut ke arah atas dan menimbulkan peningkatan asam ke esophagus.

Rasa nyeri di ulu hati dapat B....
Selengkapnya

Tanya dokter
Subject : Detak Jantung Janin Melemah
Oleh :


"selamat siang dok.. ini kehamilan ku yg pertama, menurut perhitungan bidan usia kehamilan ku sudah 2 bulan dan beberapa hari yang lalu aku menjalani USG tetapi dokter menyatakan detak jantung janin ku tidak ada dan ia menyatakan janin saya tidak tumbuh dan harus segera di keluarkan, keesokan harinya aku periksa ke bidan yg lain dan di periksa detak jantung janin ku juga belum terdengar ,saran dari bidan yg terakhir kita coba bulan depan untuk mendengar detak jantung kembali. pertanyaan saya dok, sebenarnya di usia kehamilan berapa detak jantung janin bisa terdengar?? terimakasih dok saya sangat butuh jawaban dari dokter karena sangat gelisah dan takut "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Hamil Anggur apa yang harus dilakukan?
Oleh :


"usia kandungan sy 16 minggu 3hr, kmr sy diusg kata dokter harus dikuret, karena hamil anggur dan karena tidak ada detak jantung. Yang ingin ditanyakan apakah kalau memang belum ada detak jantung diminggu 16 brarti hamil anggur? apakah tidak ada kemungkinan lgi bayi berkembang? apa yang harus dilakukan ya dok, apa hrs segera dikuret atau menunggu 1-2 bulan untuk liat perkembangan bayi? terima kasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Stillbirth (IUFD)
Oleh :


"Nama saya Ariel, istri saya pada saat hamil pertama mengalami keguguran pada bulan ke 2. Pada saat hamil ke 2, dari bulan ke 1 sampai bulan ke 6 dokter mengatakan bahwa semua normal istri saya sehat dan bayi pun sehat. Akan tetapi pada kontrol bulan ke 7 ternyata detak jantung bayi sudah tidak ada. Padahal keseharian istri saya normal2 saja. Dokter melakukan induksi untuk mengeluarkan bayi. Pada saat bayi sudah keluar ternyata penyebabnya adalah penyempitan ari ari sampai tersumbat sehingga tidak bisa menyuplai nutrisi oksigen dll ke bayi. Mohon saran dan bimbingan anda. Terima kasih, Ariel."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Dada terasa panas
Oleh :


"Permisi Dokter. Saya mau tanya nih... Saya sedang mabok-maboknya. Saya belakangan ini Pilek terus. Udah beberapa cara saya lakukan. Dari minum Vitamin, minum Jus buah-buahan, pakai Uap air panas, dll tapi ga sembuh-sembuh. Nahh mungkin suami saya prihatin dok, lalu suami saya pulang kerja mampir ke Apotik untuk beli obat Pilek khusus ibu hamil. Lalu dikasih CDR. Pas sampai rumah lalu saya minum CDRnya. Tapi beberapa Jam kemudian tenggorokan & Dada bagian dalam (ga tau di jantung atau dimana) terasa Panas. Makan & Minum pun terasa sakit. Saya takut berpengaruh pada janin saya yang masuk UK 15week. Pertanyaan saya, apakah rasa panas yang saya alami ini berpengaruh terhadap Bayi dalam kandungan saya??? Lalu bagaimana menyembuhkannya??? Soalnya saya jadi malas makan kalo nelan aja terasa sakit. Mohon informasinya ya dok. Terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Hamil Bukan Halangan Untuk Berolahraga

Kebanyakan perempuan jadi ekstra hati-hati beraktifitas setelah tahu dirinya tengah hamil. Hati-hati tentu saja benar, tapi bukan berarti Bunda tidak boleh melakukan apa-apa termasuk berolahraga. Wanita hamil boleh saja kok melakukan olahraga, malah dianjurkan. dr. Martina Claudia, SpOG juga menyetujui pentingnya olahraga untuk wanita hamil. “Dengan berolahraga Bunda akan mendapat banyak keuntungan.” jelas dokter yang praktek di Siloam Hospital dan Eka Hospital.

Menjadi Pelupa saat Hamil

“Lho, dompet Bunda di mana ya? Aduh ketinggalan lagi.”
Mungkin Bunda sering mengalami kejadian seperti itu akhir-akhir ini. 
Tak enak rasanya bila kita melupakan sesuatu, apalagi sesuatu yang penting dan kita butuhkan saat itu. Tetapi sebelumnya Bunda jarang sekali melupakan sesuatu, namun selama hamil kok Bunda seringkali lupa. Kenapa ya?

Kemungkinan Hamil Saat Menyusui

Setelah beberapa bulan menyusui Bunda masih belum juga menstruasi? Bunda mungkin seringkali cemas dan bertanya-tanya, “Apakah saya hamil lagi?”



Tanya bidan
Subject : Usia kehamilan dan tidak ada denyut jantung
Oleh :


"bu bidan, saya terakhir haid itu tgl 27 April, tgl 25 mei saya periksa ke bidan dan bidan bilang usia kandungan saya 7-8 minggu, bulan berikutnya saya kembali k bidan yg sama tetapi yg memeriksa bukan bidan yg pertama memeriksa saya, lalu saya di periksa menggunakan alat pendeteksi jantung janin tetapi tidak ada denyut jantung terdengar, saya heran aneh nya kenapa prediksinya beda2, saya sering mengalami sakit di bagian perut bawah saya tp tidak berlangsung lama, kira2 brp bulan ya usia kandungan saya ?? apa sakit yg saya alami itu wajar ??"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Deteksi Denyut Jantung Janin
Oleh :


"salam kenal sebelumnya, saya member baru di infobunda. Usia kehamilan saya sudah 11w, saat periksa ke bidan pada minggu ke 10 denyut jantung janin saya belum terdeteksi (mennggunakan fetal doppler lcd). Tetapi saat suami saya mendekatkan telinga ke perut dibagian kanan bawah terdengar samar2 bunyi detak jantung. Karena penasaran saya coba meraba perut dan saya merasakan ada yang berdenyut di perut bagian bawah saya, tiap jam denyut tersebut berpindah posisi. yang saya tanyakan, apakah bisa mendeteksi denyut jantung melalui rabaan perut??"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : BAB Hijau bayi 5 bulan Susu Fromula
Oleh :


"dok mau tanya.bayi umur 5 bulan bb -+ 7,5 kg .minum susu formula,kenapa sudah semingguan ini bab nya ijo pekat seperti lumpur.(bukan seperti ,mekonium).trimakasiih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Puncak Kepala Bayi Terasa Panas
Oleh :


"Dokter, bayi saya memasuki usia 4 bulan. Menurut mama saya puncak kepala terasa panas, kalau menurut saya sih hangat normal. Suhu badan 36,2 derajat. Sebenarnya bagaimana kondisi normal bayi usia 0-6 bulan yang normal pada bagian kepala. Mohon penjelasannya. Terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : Amankah obat Enzyplex untuk Ibu Hamil?
Oleh :


"Sore Dok, Saya sedang hamil 6 bulan, bulan lalu saya sempat masuk rs karena diare lalu saya diberikan Enzyplex yg diminum 1x 1hari. Saya sudah rutin minum hampir 1 bulan. Hari ini saya dikasih info oleh teman bahwa obat enzyplex ditarik dari peredaran. Mohon advise-nya dok, apakah benar? dan apakah ibu hamil tidak boleh konsumsi enzyplex? Mohon advisenya. Terima Kasih Valeska"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : sya minum obat cytotec misoprostol ternyata sya hamil.
Oleh :


"Selamat siang dok, sya mau tanya dok, skarang kan usia kandungan sya sudah berusia 5bulan, sejak sya hamil berusia 2 bulan, sya bner2 gk tau klo sya lagi hamil, krna sya sering skali tidak beraturan haidny, dan sya coba minum obat cycotec misoprostol 2 butir, ternyata sya jga tisak keluar haid juga, tpi sya jadi hamil sampai sekarang ni dok,, yg jdi pertanyaan sya, bahaya ny ap y dok, karna sya sudah mengkonsumsi obat itu."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Vitamam dan Utrogestan 100 Mg
Oleh :


"Siang dok kemarin saya check kandungan di RSIA daerah bekasi dan diinfokan detak jantung janin ku lemah dokter memberikan resep obat Vitamam dan utrogestan 100mg,apakah fungsi vitamam dan utrogestan dapat menguatkan detak jantung janin saya? mohon pencerahannya dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : efek salep kloderma terhadap ibu hamil
Oleh :


"selamat pagi dok..istri saya punya alergi gatal2 dan sembuhnya pake salep kloderma..istri saya menggunakannya sudah lama sebelum hamil sampai sekarang..setelah tahu kalo kloderma tidak untuk ibu hamil, istri saya langsung berhenti menggunakannya..apa efek dari salep kloderma jika digunakan pada ibu hamil? apakah janin yg dikandung istri saya baik2 saja, mengingat istri sudah menggunakannya sejak awal hamil hingga mau masuk bulan ke-3? sekedar info komposisi dr kloderma yaitu clobetasol propionate 0.05% mohon penjelasannya dok.. terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori

  Informasi Terkait Tentang Kehamilan
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Kehamilan Anda :

  Informasi Terkait Tentang Bayi
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Bayi Anda :