Informasi : berbahaya atau tidak saat hamil minum ambeven


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : Wasir dan persalinan
Oleh :


"dr. Tanti yg saya hormati, saya sedang hamil 4 bulan,,,tapi saya punya penyakit ambeien.kalau BAB mengejan sedikit aja langsung netes darah.meskipun abis minum obat ambeven/obat dari dokter bisa gak netes lagi..tapi suatu saat bisa kambuh lagi.saya takutnya ketika melahirkan nanti kan harus mengejan kuat2,,bagaimana dok, apa saya bisa melahirkan normal tanpa operasi?mohon solusi nya. terimakasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : kista dermoid
Oleh :


"Dear dokter tanti, Dok, saya haid terakhir tgl 7 feb, kemudian tgl 8 maret saya coba test pack dengan menggunakan 'sensitif' dan hasilnya adalah timbul garis 2/ positif. kemudian saya ke dokter di tanggal 9 maret, oleh dokter pada saat di usg kantong janin belum kelihatan malah dokter kandungan tsb melihat saya ada benjolan di indung telur sebelah kanan dgn diameter 6,8cm, kemudian dia blg klo adanya kemungkinan kista dermoid. Dokter merekomendasikan saya 1 minggu kemudian untuk usg transvaginal. Yang mau saya tanyakan apakah USG Transvaginal itu berbahaya atau tidak bagi janin yg baru akan tumbuh, karena beberapa teman menyarankan untuk tidak melakukan itu khawatir merusak janin yg mau berkembang. Kemudian apakah kista dermoid itu? haruskah dioperasi atau bisa dihilang atau keluar dengan sendirinya saat melahirkan? jika saya menggunakan obat herbal spt hydroxygen plus saat saya dalam usia kandungan seperti ini apakah berbahaya atau tidak? mohon pertanyaan saya dijawab karena saya bingung harus bagaimana? "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Bolehkan mengkonsumsi obat herbal saat hamil?
Oleh :


"dear dr.tanti.... Dokter tanti yang saya hormati....saat ini saya sedang hamil 7 bulan..bolehkah saya minum obat pemutih herbal yang terbuat dari bahan alami?kondisi kandungan saya sehat paling2 kadang cuma kelelahan dan saya tidak punya riwayat penyakit yang berbahaya.... mohon penjelasan nya...thanks salam maryati"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Keputihan saat hamil
Oleh :


"dr. Yanti yg saya hormati.. usia kehamilan sy 15 minggu, kira2 3 minggu yg lalu keluar cairan encer kl lama2 di CD jd wrna kuning. lama2 gatal trus ada gumpalan putih tp sdikit. kmudian sy k bidan tgl 13 maret 2012(sore) dan diberi Amoxilin (3x sehari selama 5 hr) sm 1 obat lg yg di minum 1xsehari. besok paginya keluar gumpalan putih agak kuning. apa amoxilin tdk berbahaya bagi janin? bagaimana ciri keputihan yang berbahaya bagi janin? apabila ada cairan yang keluar saat hamil apa itu dari air ketuban? terima kasih ats jwbnya."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Obat yang Aman untuk Ibu Hamil

Saat hamil Bunda pasti menjadi lebih hati-hati, terutama dalam meminum obat. Karena tidak semua obat-obatan aman untuk ibu hamil. Tapi bagaimana kalau Bunda sakit dan harus minum obat? Berikut tentang obat-obatan yang perlu Bunda perhatikan saat hamil: 

Mitos dan Fakta Seputar Kehamilan (I)

Wanita hamil sering sekali terjebak dengan mitos-mitos yang muncul di masyarakat. Mungkin secara logika banyak yang tidak menerimanya, tapi sedikit yang berani untuk mengambil resiko bila mitos itu tidak dijalani. Supaya Bunda tidak lagi bingung menebak-nebak, berikut keterangan dr. UF. Bagazi, SpOG yang biasa praktek di Brawijaya Women and Children Hospital.

Berbahayakah Ambeien Saat Hamil?

Beberapa Bunda penderita ambeien seringkali merasa khawatir saat hamil, terlebih lagi saat usia kehamilan telah memasuki bulan ketujuh. Bahkan sejumlah pertanyaan seputar penyakit ini sering muncul di beberapa milis ibu hamil, seperti; Apakah ambeien berbahaya untuk janin? Atau dapatkah seseorang dengan keluhan ambeien melakukan persalinan secara normal? Dr. Andon Hestiantoro, SpOG (K) dari Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo menegaskan kalau Bunda tidak perlu merasa cemas, karena pada dasarnya ambeien tidak berbahaya bagi janin.



Tanya bidan
Subject : Minum Es setelah keguguran
Oleh :


"selmaat malam bu bidan.. salam kenal dari saya. bu, empat hari yang lalu saya keguguran saat usia kehamilan 8minggu 3hari, tapi saya tidak tahu apakah rahim saya sudah bersih atau masih belum. sebaiknya saya usg berapa hari setelah keguguran? katanya juga setelah keguguran tidak boleh minum es bu? saya sempat berhenti pendarahan karena minum es, apakah berbahaya bagi saya? dan bagaimana cara menjaga agar tidak infeksi? terimakasih bu bidan.."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Seputar Pil KB Andalan
Oleh :


"Selamat malam bu bidna, saya mau tanya, rencana istri saya mau menunda kehamilanya dengan menggunakan pil KB Andalan, tapi setelah saya baca di beberapa artikel bahwa meminumnya pada saat hari pertama haid, tapi masalahnya sampai sekarang atau bulan ini istri saya belum haid, yang saya tanyakan kalau misalnya KB andalan diminum tidak pada waktu haid pertama atau pada waktu haid itu bagaimana ??? apakah efektifkah dan apa ada resiko yg berbahaya atau bagaimana..mohon penjelasanya bu bidan Terimakasih "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Hamil atau Tidak setelah minum pil KB
Oleh :


"Assalamualaikum Bu bidan saya mau tanya bu bidan saya pakai pil kb m*******n bu bidan waktu tgl 6/7 maret saya dapat haid, tgl 16 maret sampai 18 maret saya ada tugas kerja keluar kota dan tidak meminum pil kb selama 3 hari nah tgl 19 maret saya minum pil kb di pil yang 21 hari lalu besoknya tgl 20 maret saya dapat haid lagi bu bidan dan pada tgl 16 april ini saya hanya keluar flek 1 hari saja sampai sekarang saya belum haid lagi yang saya mau tanyakan. Apakah saya kemungkinan hamil atau tidak dan apakah saya masih di perbolehkan untuk minum pil kb atau tidak bu bidan? "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Minum Larutan Penyegar
Oleh :


"mau tanya saya sedang hamil muda . waktu belum tau hamil saya minum adem sari eh pas seminggu kemudian saya tespek ternyata positip.berbahaya gak ya ? abisnya gak tau kalau lagihamil"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : asam folat saat hamil
Oleh :


"Sore mbak, saya hamil 4 minggu. saat saya tanya dokter saya apa perlu minum vitamin dia bilang tidak padahal kata keluarga saya hamil muda ini perlu vitamin terutama sam folat dan omega 3. Karna disini (perancis, tempat tinggal saya sementara) sangat berhati - hati (bahkan keterlaluan menurut saya) saya tidak bisa beli obat atau vitamin buat wanita hamil tanpa resep dokter. Akhirnya saya putuskan untuk mendapatkan vit tersebut secara alami, Mohon informasinya dari makanan apa saja saya bisa dapatkan asam folat, omega 3 dan berapa takarannya sehari? Terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : amankah primolut ketika telat
Oleh :


"Siang dok, saya mau nanya dok,,amankah primolut N 5mg ketika lagi program hamil saya sudah telat dok, tpi di tespek masih negatif ke dokter kandungan di kasih obat primolut N 5mg dok,,tkutnya nanti saya proses hamil telat ini,,bahayakah minum peluntur haidh ketika sdh telat,,apakah saya mens alami saja kalau emang mau mens atau gmn dok,,saya sedang galau saat ini,,diminum atau tidak,,mohon infonya dok,,mkasih dok :)"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : umum
Oleh :


"sakit di bawah payudara kiri saat hamil usia kandungan 6 knp sh DR?apakah berbahaya??"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Obat yang aman untuk mabuk perjalanan saat hamil.
Oleh :


"Selamat siang, saya mau tanya apakah ada obat yang aman untuk mengatasi mabuk perjalanan? Mengingat saya sedang hamil muda saat ini. Apakah obat seperti antimo berbahaya buah ibu hamil?? Mohon bantuan nya, soalnya sebentar lagi saya akan mudik dan pasti saya mabuk meskipun user saya ud dikasih koyo&minyak kayu putih. Terima ksaih atas jawabanya. "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori

  Informasi Terkait Tentang Kehamilan
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Kehamilan Anda :

  Makanan Kehamilan