Informasi : beberapa hal yang perlu ditanyakan saat usg 7 bulan


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : Apa perlu penyuntikan KB di ulang
Oleh :


"Malem dok, Saya mau tanya, saya dr bulan januari lalu baru pake KB suntik lg tp yg sebulan trus bulan april mei saya ga haid mpe 2bulan trus bulan ni tanggal 29 jadwal suntik KB tp saya ganti yang 3bulan soalnya pakai yg sebulan g haid jd saya pikir mending yg 3bulan sebelum nya saya udah TP hasil negatif, pas udah suntik beberapa jam kemudian saya haid dok, apakah perlu penyuntikan KB di ulang secara saya suntik KB sebelum haid datang "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Anemia pada saat hamil
Oleh :


"Pagi dok.. Dok saat ini saya sedang hamil 32 minggu. Sebelum hamil saya sudah ada riwayat anemia dan pernah mengalami pingsan beberapa kali. Saat saya hamil 4 bulan, hb saya 9,8 karena saya mengalami muntah2 atau ngidam. Saat kandungan saya 29 minggu,hb saya turun menjadi 8,8. Apakah ini berbahaya pada saat persalinan nanti? Perlu diketahui, saat kandungan saya sudah menginjak 32 mggu, sy masih mengalami muntah. Terimakasih.."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Hamil Anggur apa yang harus dilakukan?
Oleh :


"usia kandungan sy 16 minggu 3hr, kmr sy diusg kata dokter harus dikuret, karena hamil anggur dan karena tidak ada detak jantung. Yang ingin ditanyakan apakah kalau memang belum ada detak jantung diminggu 16 brarti hamil anggur? apakah tidak ada kemungkinan lgi bayi berkembang? apa yang harus dilakukan ya dok, apa hrs segera dikuret atau menunggu 1-2 bulan untuk liat perkembangan bayi? terima kasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : kontrasepsi
Oleh :


"dokter, saya mw tannya nih . . . bayi saya sdh usia 3bln 5 hari . sampai saat ini saya belum menstruasi , apakah saya perlu pkai kontrasepsi ? klu perlu saya cocoknya pke apa y dok ?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Tanda-tanda ASI Tidak Boleh Diberikan

Memberikan ASI pada bayi sangat dianjurkan bahkan bisa jadi suatu keharusan. Komposisi ASI yang berubah mengikuti kebutuhan bayi menjadi salah satu alasan kuat untuk tidak memberikannya susu formula. Apalagi ASI lebih mudah dicerna oleh bayi yang mana sistem pencernaannya masih berkembang.

Tanda-tanda Tidak Boleh Memberikan ASI

Pentingnya memberikan ASI Eksklusif kepada buah hati Bunda. Komposisi ASI yang berubah mengikuti kebutuhan bayi menjadi salah satu alasan kuat untuk tidak memberikannya susu formula. Apalagi ASI lebih mudah dicerna oleh bayi yang mana sistem pencernaannya masih berkembang.

Asi Mencegah Alergi

Insiden alergi pada bayi merupakan hal yang sering menjadi perhatian. Data menunjukkan bahwa di Indonesia alergi dialami oleh 20 % dari total populasi bayi yang baru lahir dan cenderung meningkat pada bayi berusia di bawah 1 tahun. Beberapa tipe alergi termasuk dermatitis atopik dan asma, yang disebabkan oleh reaksi alergi terhadap protein susu sapi, telur, gandum, kacang tanah, kedelai dan makanan laut.



Tanya bidan
Subject : Keluar darah setelah berhubungan intim
Oleh :


"dok kenapa akhir2 ini saat berhubungan intim dengan suami saya sll mengeluarkan darah yang bercampur dengan air mani suami apa yang perlu saya lakukan dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Bisul di kaki hamil 6 bln dan posisi bayi yang tepat
Oleh :


"pagi bu bidan, saya sekarang hamil 30 minggu, ada beberapa yang igin saya tanyakan: 1 sekitar seminggu yang lalu kaki saya bengkak dan ada beberapa bisul di kakisampai saya kesulitan gerak dan rasanya linu.apakah itu normal? dan apa penyebabnya?serta bagaimana cara mengatasinya? 2 ketika saya kontrol hamil,kata bidan saya.posisi bayinya melintang.apakah itu sungsang? bagaimana cara mengembalikan ke posisinya apabila sungsang."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Tes torch
Oleh :


"tahun 2013 saya terkena torch(tokso,cmv,rubela) dan harus dikiret usia kehamilan 3bln,stlh pengobatan 15hr bln september cek lab Igm negatif.sampai sekarang blm hml lagi yang ditanyakan kapan sebaiknya cek lab lagi? jika sudah hamil dan msh positif bisakah dilakukan pengobatan tanpa dikiret? "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : alat kontrasepsi
Oleh :


"maaf bu sebelumnya bu bidan, selama 2tahun saya pake suntik yang 3bulan, selama itu mens saya tidak teratur, setelah selang 2 tahun saya beralih ke pil, dan mens mulai teratur (walau sedikit),tapi saya keburu malas pake pil (kadang lupa minum), akhirnya selang beberapa bulan saja saya beralih ke implan, tapi setelah jalan 4bulan ini saya belum mens juga, yang ingin saya tanyakan, apakah ini normal bu bidan? terima kasih :)"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : saya pernah abortus / keguguran
Oleh :


"Permisi mbak, saya puspa, saya mau tnya, kemarin saya melakukan abortus secara sengaja, karna faktor ekonomi, saya abortus menggunakan obat yang bernama misoprostol yang cara memakai nya di masukkan ke dalam liang vagina, saya menggunakannya pada tanggal 27 feb 2014 jam 20.00 pada saat itu kandungan saya berumur 2bulan, saya menggunakannya sebanyak 2tablet, tp hanya sedikit kontaksi nya, lalu saya menggunakan 1 tablet lagi, dan pada saat jam 02.00-03.00 subuh saya merasakan sakit di bagian perut saya yang amat sakit, setelah itu saya mengalami pendarahan, dan beberapa menit kemudian ada gumpalan daraj keluar dan selang beberapa menit kemudian ada seperti telur sbesar sekepal tangan juga keluar, saya mengalami pendarahan sekitar 2-3jam, stlah beberapa hari saya mencoba tespack tetapi masih positive, dan stlah beberapa hari lagi saya mencoba Usg, dan kata dokter ada gumpalan darah dalam janin saya, jadi saya ingin bertnya obat apakah yang harus saya konsumsi untuk membersihkan janin? Trims"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Manfaat Elkana
Oleh :


"Sore Dok saya ingin bertanya, Apakah Elkana aman diminum saat haid? Saya tespek (+) tapi yang satu garis samar, dan di usg belum terlihat janin. beberapa hari kemudian keluar darah seperti haid dan ke dokter di tespek ulang sudah (-) lalu dikasih obat elkana. yang mau saya tanyakan amankah elkana diminum saat haid? Terima kasih Dok, Nadia (Jakarta)"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : asam folat saat hamil
Oleh :


"Sore mbak, saya hamil 4 minggu. saat saya tanya dokter saya apa perlu minum vitamin dia bilang tidak padahal kata keluarga saya hamil muda ini perlu vitamin terutama sam folat dan omega 3. Karna disini (perancis, tempat tinggal saya sementara) sangat berhati - hati (bahkan keterlaluan menurut saya) saya tidak bisa beli obat atau vitamin buat wanita hamil tanpa resep dokter. Akhirnya saya putuskan untuk mendapatkan vit tersebut secara alami, Mohon informasinya dari makanan apa saja saya bisa dapatkan asam folat, omega 3 dan berapa takarannya sehari? Terima kasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : prolacta DHA for mother
Oleh :


"dear bu rachel.... saya sedang mengandung anak pertama,Sekarang UK: 7 minggu 1 hari saya ingin menanyakan pada usia kehamilan berapa saya dapat mengkonsumsi prolacta DHA for mather ada yang bilang bulan ke-1 dan ada yang bilang bulan ke-16 terimakasih..."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori

  Informasi Terkait Tentang Kehamilan
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Kehamilan Anda :