Informasi : bahayakan hamil kembali dengan jarak 7 bulan setelah operasi cesar


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

minggu ke-30 kehamilan
Perkiraan janin telah mencapai berat 1460 gr dan panjang 37,5 cm.

Minggu ke 30 adalah saat yang indah untuk merasakan setiap tendangan dari bayi mungil dalam kandungan. Mungkin Bunda akan merasa bagaikan penyelenggara pertandingan sepak bola. Usahakan untuk tetap memperhatikan intensitas tendangan bayi apakah ada pengurangan jumlah tendangan atau tidak.

Pada dasarnya gerakan si kecil yang berupa tendangan ini mulai bisa dirasakan pada trimester kedua, tapi tendangan ini semakin lama semakin int....
Selengkapnya

Tanya dokter
Subject : Ingin hamil kembali pasca operasi Caesar
Oleh :


"Dok,saya baru saja melahirkan tgl 14 Mei 2011 melalui jalan cesar,tapi sayang anak saya bertahan hanya 3 minggu saja,kata dokter diduga ada infeksi paru2 dibawa sejak lahir,saya jg gk tau apa penyebab infeksi paru2nya...yang ingin saya tanyakan apa saya bisa hamil lagi sebelum satu tahun pasca cesar..soalnya sy ingin cepat punya anak lagi.."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Endometriosis (kista coklat)
Oleh :


"dear dokter..,pada tgl 20 april 2011 kemarin saya operasi cesar karena kehamilan dengan placenta previa. saat itu dokter mengatakan saya ada kista coklat, tetapi tidak dikatakan ukuran dan letaknya. yang ingin saya tanyakan, apa itu kista coklat?? berbahayakah bagi (nyawa) saya?? dokter kandungan jg menyarankan saya unt memilih KB suntik 3bln serta segera hamil kembali setelah kira2 2xsuntik KB..,Kenapa itu, dok?? mohon sarannya, terimakasih sebelumnya."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Keloid Pasca Cesar
Oleh :


"Hallo Dok, Saya saat ini sedang hamil 14 minggu dan anak pertama saya baru berumur 2 tahun 2 bulan. Proses kelahiran anak pertama secara cesar dan terjadi keloid si sepanjang bekas cesar. Menurut bidan saya, saya nantinya akan melahirkan secara cesar juga karena timbul eloid di bekas cesar saya. Apakah syaa tidak bisa melahirkan secara normal,.?? Jika memang harus cesar, apakah pembedahan dilakukan di bekas cesar yang timbul keloid atau di tempat baru,.?? Terima kasih atas informasi dan jawabannya,. Salam "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Pasca persalinan cesar
Oleh :


"Malam dok, Saya mau tanya, Sekitar 2 minggu yg lalu istri saya melahirkan dgn cara cesar, namun sekarang luka pada bekas operasi sering mengeluarkan cairan dan berwarna kehijauan disertai rasa pedih yg amat sangat Kira2 tindakan apa yg harus kami lakukan ya dok? Selamat malam"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Kembali Olahraga Pasca Caesar

Pasca melahirkan terutama secara operasi Caesar, banyak Bunda lebih memilih tidak berolahraga, karena kuatir akan berdampak pada jahitan di perut. Padahal olahraga tetap diperlukan, karena kalau tidak, Bunda akan tampak lesu, tak bertenaga, otot-otot tubuh pun mengendur. Tetapi tentu Bunda harus berhati-hati pada luka bekas jahitan. Sebenarnya bolehkah berolahraga pasca operasi Caesar? Dan kapan boleh kembali berolahraga?

JAGA JARAK AMAN

Bila membaca judul artikel kali ini mungkin asumsi akan terbawa pada peraturan lalu lintas yang mengingatkan para pengendara untuk menjaga jarak dengan kendaraan sekitarnya guna menghindari terjadinya hal-hal buruk yang tidak diinginkan, seperti misalnya kecelakaan. Lalu apa hubungannya dengan bunda...? Pasti ada, karena... jaga jarak aman yang dimaksud disini ditujukan untuk pertimbangan memiliki tambahan momongan.

Penyebab si Kecil Berkacamata

Apakah Bunda sering mendapatkan si kecil menonton televisi dengan jarak dekat sambil memicingkan mata? Atau ia mengeluh tidak dapat melihat jelas dari jarak 1,5 meter? Kalau ya kemungkinan besar matanya sudah minus. Dua gejala di atas bukanlah penyebab anak bermata minus, tetapi itu sebagai tanda mata anak sudah minus.
Minusnya mata anak disebabkan beberapa faktor, antara lain:




Tanya bidan
Subject : Merangsang Produksi ASI
Oleh :


"Bu, saya baru melahirkan sekitar 3,5 bulan yang lalu dengan operasi cesar. ASI saya lancar pada bulan 1 - 2, tapi setelah itu ASI saya sudah tidak keluar lagi. Apakah ada cara untuk merangsang produksi ASI lagi?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Belum haid setelah melahirkan
Oleh :


"selamat mlm ibu bidan, saya seorang ibu berusia 29 thn.saat ini anak sy berusi 9bln.saya mau menanyakan berapa lama wanita mendapatkan mensturasi kembali setelah melahirkan?krn sy sudah 9bln setelah melahirkan blm dpt mensturasi kembali.terimakasih"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Belum Haid pasca operasi hamil diluar kandungan
Oleh :


"slamat siang bunda mau tanya saya habis operasi hamil diluar kandungan sampai skarang kok lom menstruasi uda 4bulan itu kenapa "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Berhubungan Setelah Keguguran
Oleh :


"sore bu bidan,saya mau tanya minggu kemarin saya baru saja keguguran dan hari kemarin itu sudah langsung bersih dan langsung kb apa tidak apa2 klo tidak di usg dulu langsung kb ?? dan setelah kb 3 bulan jarak berhubungan intim kapan di perbolehkan ??"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : obat apakah yg sama kandungannya seperti suntik tapros
Oleh :


"Dok saya mw tny obat pa ya dok yg kandunganx sm seprti suntik tapros yg dlakukan bwt org yg setelah operasi kista coklat soalnya sy hbs operasi kista coklat 2 bln lalu tapi mentruasi sy lancar dok?trma ksh dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : bagai mana cara mengecilkan perut setelah 1 thn oprasi caesar?
Oleh :


"Saya sudah 1 thn lebih oprasi caesar Tapi kenapa perut saya masih saja besar dok? Bagai mana cara mengecil kan nya dok? Apakah dengan senam BL perut saya bisa kembali kecil dok?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : bekas luka operasi
Oleh :


"dok saya mau tanya untuk menghilangkan bekas luka operasi yg keloid itu pake apa ya dok.soanya bekas luka ini membuat jadi gak pd"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : obat penguat kandungan (tablet / suntik) kehamilan dan persalinan
Oleh :


"dok. apa sih yg dimaksud dengan penguat kandungan dengan suntik , apa beda nya dengan obat minum tablet yg bernama premaston ya dok. sampai kapan dikonsumsi ibu hamil ata yg disuntik ? mana yg bagus untuk ibu hamil dok. mohon penjelasannya ...tks regards. mrs. santoso "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori

  Informasi Terkait Tentang Kehamilan
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Kehamilan Anda :