Informasi : akibat pemberian tidak sesuai usia bayi


   
Atau wa kami klik sini, nomor 0815 1708 4333:

Tanya dokter
Subject : Adakah Efek Negatif Pemberian Sufor yang Tidak Sesuai Usia Anak?
Oleh :


"Siang Dok, mau tanya apa efek negatifnya kalau bayi yg usianya diatas 6bln tetap diberi susu untuk usia dibawah 6 bln??? Apakah pertumbuhannya akan lambat? soalnya anakku mual kalau dikasih susu yg lanjutan dengan merk yg sama? untuk jawabannya saya ucapkan terima kasih."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Efek pemberikan empeng / pacifier
Oleh :


"dear dktr,saya ingin menanyakan tentang empong.adakah akibat negatif dari pemberian empong kepada bayi??jika ada apa sajakah itu??kemudian soal imunisasi pada bayi prematur.bgmn pemberiannya ?kpn waktu yg tepat??bayi saya lahir prematur 33mgu. di inkubator selama 19hari,blm mendapatkan imunisasi sama sekali. trimakasih atas tanggapannya"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Usia pemberian MPASI
Oleh :


"Siang dok, mau tanya apakah pemberian makanan tambahan pd usia dibawah 6 bulan (4bulan) itu baik untuk kesehatan dan pencernaan Baby dok? Trmksh"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Typhus pada Bayi
Oleh :


"Ass... Dok, bayi saya 13 bulan baru saja keluar dari RS akibat penyakit tifus dan dirawat selama seminggu. Sekarang anak saya dirawat dirumah dan tetap diberikan obat2an sesuai resep dari dokter. yang ingin saya tanyakan, berapa lama penyembuhan tifus pada bayi ya dok?apakah penyakit tifus bisa disembuhkan total. saya takut jika suatu saat tifus yg diderita anak saya kembali kambuh. trims atas jawabannya..."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 

Jangan klik disini


Artikel
Rekomendasi Pemberian Makanan Bagi Bayi Anda

 Bagaimanakah pemberian makanan yang baik bagi bayi anda? Berikut ini adalah beberapa informasi mengenai bahan makanan dan pemberian makanan yang baik berdasarkan rekomendasi WHO.

Manfaat ASI Eksklusif untuk Bayi dan Bunda

Melalui Peraturan Pemerintah RI no. 33 tahun 2012 pemerintah gencar melakukan kampanye pentingnya Air Susu Ibu (ASI) demi meningkatkan angka menyusui. Pemerintah juga melarang adanya kegiatan promosi pengganti ASI di  berbagai fasilitas kesehatan. Bahkan, mewajibkan perusahaan menyediakan fasilitas khusus untuk karyawannya memerah ASI saat di kantor.

PEMBERIAN MAKANAN KEPADA BAYI SESUAI USIANYA

Agar kebutuhan gizi terpenuhi dan bayi dapat bertumbuhkembang dengan baik, penting diperhatikan bahwa pemberian makanan bayi sesuai dengan usianya. Yang paling penting dicatat, tundalah makanan padat sampai bayi berusia 6 bulan, dan usahakan sebisa mungkin untuk memberinya ASI.



Tanya bidan
Subject : Terlambarnya masa subur menggunakan KB suntik
Oleh :


"Ciri-ciri kembalinya kesuburan terlambat 4 bulan setelah pemberian terakhir kb suntik"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Membedakan gerakan bayi yang nyaman atau tidak
Oleh :


"Selamat siang Bidan Yustianti. Skrg ini kehamilan saya memasuki usia ke 21 minggu dan sudah sering terasa kedutan pergerakan bayi di perut. Bagaimana cara membedakan gerakan bayi antara bayi nyaman dengan bayi yang tidak nyaman? mungkin karena faktor kelelahan atau posisi duduk kita yang tidak nyaman untuk si bayi? terima kasih "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Heartburn dan BB hamil 28 minggu
Oleh :


"Bu bidan , saya mau tanya masuk kehamilan 28 week, saya mulai merasa ngilu dan panas di sekitar ulu hati, dan juga ngilu di daerah selangkangan sblh kiri. jadi setip bergerak ngilu nya sangat terasa. cara mengatasi nya bagaimana bu ? dan juga selama hamil hingga masuk 28 week ini berat badan saya naik hanya 5kg saja. tapi setiap cek ke dokter. berat badan bayi normal sesuai usia kandungan. "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : umur bayi prematur
Oleh :


"maaf dok mo tanya apa bnr klo anak lahir prematur hitungan umurnya ada 2 umur sesuai hpl dan umur saat lahir prematur?"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 


Tanya Apoteker
Subject : vebry
Oleh :


"ass..dok haid saya tidak teratur apa benar pemberian cycloprogynova oleh dokter "
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : minum antibiotik dan analgetik saat hamil
Oleh :


"dok sya mau tnya,,apa akibat mnum antibiotik cipro ma cefixime ma analgetik pd usia khmilan 3-5mggu"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : vitamin untuk bayi 2 bin
Oleh :


"dok .sy ingin tnya vitamin apa yg bagus untuk pertumbuhan bayi usia dibwh 5bln.?Dan anak Sy kan asi boleh tdk kalau .sy mengkonsumsi vitamin2 herbal ."
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : biang keringat pada bayi
Oleh :


"Bayi saya usia 4 bulan dok, disekitar lipatan" kaki tangan, paha, dan dada'y ada biang keringat, ada teman menyarankan jgn d beri bedak tp balur sj dg minyak keletik, tp di bbrp tabloid yg sy bca, jstru biang keringat tdk boleh d beri minyak krn lembab, bagaimana seharusnya dok? Dan apakah boleh dok bayi 4bln di berikan bedak salisil atau caladine cair? Trims dok"
 Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 



Forum
Judul TopicDikunjungiTotal PostPost TerakhirDari Kategori

  Informasi Terkait Tentang Bayi
Ikuti juga informasi dibawah ini untuk mengetahui lebih lanjut tentang Bayi Anda :