SITE STATUS
Jumlah Member :
253.403 member
user online :
4311 member
pageview's per day :
Over 100.000(!) page views
Kalkulator kesuburan
Masukan tanggal hari pertama bunda mengalami menstruasi

Tanya Bidan

Untuk memasukan pertanyaan Bunda, silahkan ke halaman menu Helpdesk.
Cari pertanyaan:
Pilih pertanyaan seputar:
Pertanyaan Terpilih
Subject : Bayi mengejan saat pipis
Oleh :


"Siang dok.... Dok.., sudah 2 hri ini bayi perempuan sya yg baru 3,5 bulan klo pipis mengejan , apakah itu tanda infeksi saluran kencing ya dok..."
  Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Hasil Lab infeksi saluran kencing saat hamil
Oleh :


"ibu bidan . saya sedang hamil 7 bulan dan saya melakukan pemeriksaan lab…adapun hasilnya HB: 12.4 LEUKOSIT: 17.200 HEMATOKRIT : 38 TROMBOSIT : 321.000 MCV: 76 MCH: 25 MCHC: 33 EOS: 2 STAB: 1 SEGMENT:78 LYMPHOSIT: 14 MONOSIT: 5 GLUKOSA DARAH ACAK : 86 URINE LENGKAP KEJERNIHAN : AGAK KERUH WARNA : KUNING MUDA BERAT JENIS : 1.015 PH : 5 PROTEIN : (+) KETONES : (+) SEDIMENT ERITROSIT : 2 -3 SEDIMENT LEKOSIT : 10-15 SEDIMENT EPITEL : 20-25 SEDIMENT KRISTAL : CA OXALAT (+) BAKTERI : (+) Mohon penjelasannya bu,,,,,,apakah berpengaruh terhadap janin saya,,,terima kasih"
  Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : sakit saat pipis
Oleh :


"Halo dok.. saya mau tanya.. Kenapa ya stlh saya pake res*k v manjakani kok setelah pipis terasa sakit? Apa karena tdk cocok atau ada penyebab lain??ditunggu jwbn.a ya mksih;) "
  Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : antibiotik saat hamil
Oleh :


"salam dok, saya lagi hamil anak ke 2 ukuran 32 minggu. seminggu yang lalu saya demam suhu badan saya 37,4C. saya mengalami batuk kering yang membuat perut saya tegang dan tenggorokan gatal sekali. demam hanya dihari pertama, hanya saja batuk saya tidak hilang. selang 2 hari saya ke dokter kandungan. dokter memberikan saya obat batuk promedex dan antibiotik longcef cefadroxil 500mg (dosis 2x1). obat batuk saya habiskan selama 6 hari sedangkan antibiotiknya tidak saya habiskan hanya 7 tablet, karna batuknya tidak sembuh dan saya juga takut dengan informasi dari inet yang saya baca tentang antibiotik. selama 14 hari batuk saya mulai sembuh walaupun terkadang batuk. yang ingin saya tanyakan dok : 1. amankah obat batuk dan antibiotik yang saya makan bagi janin saya dokter? 2. apakah ada efek samping bagi janin saya? 3. apakah salah saya menghentikan antibiotik sebelum habis karena batuk yang tidak sembuh sembuh?. terima kasih dokter."
  Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Sakit di miss V (lubang rahim) UK 20 w
Oleh :


"SAYA HAMIL 20MINGGU, TAPI SAYA SERING MERASA SAKIT/NYERI DI AREA MISS V (DI DLM LUBANG RAHIM).SERASA ADA YANG MAU KELUAR. KIRA2 ITU KENAPA YA BU??"
  Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Hamil 3 bulan serinf BAK
Oleh :


"ass.bu bidan saya lagi hamil 3 bulan,tapi akhir-akhir ini perut saya suka melilit sakit dan suka buang air kecil,,penyebabnya kenapa ya bu bidan,trims"
  Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Sering buang air kecil saat hamil
Oleh :


"sore Dok: saya siti, saya mau tanya Dok, kan usia kandungan saya sudah 2 bulan selama saya mengandung setiap malam hari saya selalu mengalami buatng air kecil terus menerus, yg saya mau tanaykan apakah itu ada efek nya ke janin Dok, untuk mengatasinya bagai mana ya Dok, terimakasih seblum dan sesudahnya "
  Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : hamil 19 w, setiap BAK selalu ada yang turun dan nyeri
Oleh :


"assalamualaikum... bu,saya sedang hamil 19w,tapi setiap BAK kok selalu ada yang turun ya? trus nyeri.. apakah berbahaya?"
  Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : bengkak mulut vagina
Oleh :


"saat ini sy lg hmil 8bln.,,pi di mulut vagina saya ada bengkak(tdk berisi cairan).tdk sakit.hnya ngilu klo pas HB..sy cri2 d internet,ktnya bngkak sprt itu adlh infeksi kalejar bartolini.. apakah bengkak tsb beresiko kanker jka dibiarkan? apakah bisa diangkat ketika melahirkan ,klo bsa dengan cara apa dan apakah bidan bisa melakukannya ?"
  Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini
 
Subject : Sering BAK apakah tanda hamil?
Oleh :


"Selamat sore Bu bidan,sebulan yg lalu saya baru menikah, lalu sekarang saya ngerasa pipis terus dengan rasa yg sakit pada ms.V saya, lalu perut saya ini keras sekali dan sakit, apa ini tanda tanda hamil muda ya bu bidan. mohon penjelasannya bu. terima kasih "
  Ingin tahu lebih lanjut jawabannya? klik disini